BANTENRAYA.CO.ID – Simak profil dan biodata Rieta Amalia yang digugat ayah Nagita Slavina ke PN Jaksel.
Ayah Nagita Slavina, Gideon Tengker dikabarkan menggugat mantan istrinya Rieta Amalia.
Ayah Nagita Slavina menggugat Rieta Amalia ke Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.
Gugatan Gideon Tengker tersebut terdaftar pada 31 Mei 2023 dengan nomor perkara 502/Pdt.G/2023/PN JKT.SEL.
Gugatan dari ayah Nagita Slavina itu disebut sudah terdaftar namun belum ditampilkan disitus resmi Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.
Ayah Nagita Slavina sudah berencana untuk menggugat ibu mertua Raffi Ahmad terkait harta gono-gini namun dibatalkan.
Kini, Gideon Tengker benar-benar melayangkan gugatan.
Gideon Tengker dan Rieta Amalia menikah pada 1986. Mereka memilih berpisah tanpa meresmikan perceraian pada 1996.
Pada 2017 perceraian Gideon Tengker dan Rieta Amalia baru diresmikan secara hukum.
Bagi yang penasaran dengan profil dan biodata Rieta Amalia, berikut ini adalah profil dari Rieta Amalia, Ibu Nagita Slavina dan mertua Raffi Ahmad.
Nama Asli: Rieta Amilia Beta
Nama Panggung: Rieta Amilia, Mama Rieta
Tempat, Tanggal Lahir: Yogyakarta, 6 April 1962
Umur: 60 tahun
Agama: Islam
Anak : Nagita Slavina, Caca Tengker (kandung) dan Gavrel (anak angkat).
Profesi: Pengusaha, Artis, Penyanyi
Akun Instagram: @rieta_amilia
Akun TikTok: @rieta_amilia
Akun YouTube: Mama Rieta
Itulah informasi terkait profil dan biodata Rieta Amalia, ibu Nagita Slavina.***