Trending

Resep Membuat Olahan Sate Daging Kambing dengan Menggunakan Olesan Sambal Matah Spesial Idul Adha

BANTENRAYA.CO.ID – Masih dalam rangka Idul Adha, sebagian orang masih menggunakan kesempatan ini untuk mengolah berbagai jenis makanan, termasuk sate daging kambing.

Sate daging kambing bisa menjadi rekomendasi menu makan siang atau malam kamu usai Idul Adha.

Idul Adha juga menjadi moment yang sangat pas untuk berkumpul bareng keluarga terlebih jika menkreasikan dengan olahan sate daging kambing.

Namun pada kali ini, untuk mengolah sate daging akan dibuat sedikit berbeda.

BACA JUGA: Begini Cara Menyimpan Daging Kurban agar Tetap Segar, Nomor 3 Sering Dilakukan Tapi Justru Memicu Bakteri

Jika biasanya olesan sate daging kambing diolesi dengan bumbu kecap atau kacang.

Kali ini akan dibuat dengan olesan bumbu sambal matah.

Berikut Merupakan Resep Sate Daging Kambing Sambal Matah :

Sate daging kambing
Resep olahan sate daging kambing dengan olesan sambal matah. (Pexels.com)

Bahan-bahan :

• 600 g daging kambing muda, potong dadu 2 cm

• 1½ sdm kecap manis

• ½ sdt garam

BACA JUGA: Jadwal Bioskop Serang dan Cilegon Hari Ini Jumat, 30 Juni 2023 Serta Harga Tiket Mulai dari Rp30 Ribu

• tusuk sate, secukupnya

Bumbu Sambal Matah :

• 10 butir bawang merah, iris halus

• 7 buah cabai rawit merah, iris halus

BACA JUGA: 10 Tips Menjadi Moderator Presentasi Kuliah yang Baik Beserta Contoh Teksnya, Dijamin Lancar!

• 2 lembar daun jeruk, buang tulang, iris halus

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button