Trending

Ribuan Masyarakat Ramaikan Road Show Green and Clean Tangsel

Ditempat yang sama, Kepala DLH Kota Tangsel Wahyunoto Lukman mengatakan, pihaknya kembali mengingatkan dan mensosialisasikan akan gebyar green and clean.

BACA JUGA: Review Tempat Wisata Grafika Cikole Wisata Alam Lembang, Bandung Terbaru 2023

“Tujuannya supaya semua masyarakat semua semakin tahu dan siap-siap ikut serta dalam program ini,” ujarnya.

Gelorakan Green and Clean

Wahyunoto menambahkan, RT dan RW yang ditunjuk di tiap kelurahan untuk mengikuti lomba sudah ada namun, masyarakat belum ada dan tahu. Jadi RT dan RW membawa warganya dalam acara tersebut.

“Road show ini dalam rangka menggelorakan green and clean. Setelah ini warga mulai langsung berbenah, tema di titik-titik yang sudah ada. Ada sekitar 250 RT tahun ini yang mengikuti lomba green and clean ini,” jelasnya.

BACA JUGA: Link Twibbon Hari Musik Sedunia Paling Berkesan, Sangat Cocok Untuk Status WA

Mantan Sekretaris KPU Kota Tangsel ini berharap mudah-mudahan acara green and clean tahun ini mendapatkan evaluasi hasil yang sesuai harapkan, sehingga program berlanjut.

“Kita berharap program ini memang betul-betul bisa meningkatkan partisipasi masyarakat untuk peduli akan lingkungan di lingkungan masing-masing,” tutupnya. ***

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2 3

Related Articles

Back to top button