Trending

Teks Khutbah Jumat Cocok Untuk Bulan Syawal Yang Bertema Meraih Pahala Setelah Lebaran

Jamaah sidang sholat Jumat yang dimuliakan Allah,

Amalan kelima yang bisa kaum muslimin laksanakan di Bulan Syawal yaitu sedekah. Apabila saat Ramadhan lalu ada infak atau zakat fitrah yang wajib dilaksanakan oleh umat Islam, sebenarnya di luar Ramadhan sedekah juga dianjurkan, terutama pada waktu shubuh dan di hari Jumat, ini adalah dua sedekah yang sangat dianjurkan, untuk dilakukan umat Islam.

Amalan keenam yaitu zakat mal atau harta, berbeda dengan zakat fitrah zakat mal ditunaikan sesauai dengan haul dan nishobnya sesuai ketentuan masing-masing. Ada banyak macam zakat mal, diantaranya yaitu zakat perdagangan dan perusahaan, dan yang jelas untuk dilaksanakan setiap bulannya adalah zakat profesi atau penghasilan.

Kaum muslimin rahimakumullah,

Amalan ketujuh yang bisa dilakukan kaum muslimin di Bulan Syawal yaitu istighfar dan taubat. Memohon ampunan dan bertaubat tidak hanya dilaksanakan saat Ramadhan saja,sehingga ketika keluar dari Syahrus Shiyam itu lalu tidak lagi beristighfar ata taubat, tidak begitu. Tetapi terus laksanakan ibadah tersebut.

BACA JUGA :Teks Khutbah Jumat 5 Mei Tentang Pentingnya Toleransi Sesama Muslim Dan Keidupan Bertetangga

Allah SWT berfirman di dalam Al Quran:

وَتُوبُوا إِلَى اللَّهِ جَمِيعًا أَيُّهَ الْمُؤْمِنُونَ لَعَلَّكُمْ تُفْلِحُونَ

’’Dan bertaubatlah kamu sekalian kepada Allah, hai orang-orang yang beriman supaya kamu beruntung,’’ QS. An-Nur:31

Amalan terakhir yang bisa dilaksanakan pada Bulan Syawal yaitu istiqomah, Allah SWT berfirman:

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2 3 4Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button