Tempat Wisata Terbaru di Pekanbaru yang Paling Eksotis dan Memukau

tempat wisata terbaru di Pekanbaru
Inilah tempat wisata terbaru di Pekanbaru yang sangat eksotis (Pexels/ Belle Co)

BANTENRAYA.CO.ID – Berikut merupakan rekomendasi tempat wisata terbaru di Pekanbaru yang paling eksotis dan memukau.

Tempat wisata di Pekanbaru ini memiliki keindahan yang sangat luar biasa dan wajib dikunjungi oleh wisatawan

Kamu dapat menikmati berbagai keindahan yang sangat memukau dan eksotis di Pekanbaru ini dengan cara mengunjungi destinasi terbaik di Pekanbaru.

Bacaan Lainnya

Dalam artikel ini terdapat 5 rekomendasi tempat wisata terbaru di Pekanbaru yang paling eksotis dan memukau.

BACA JUGA : Hari Terakhir Kerja, Sekda Pemkab Serang Dijemput Ulama Pandeglang

Tempat wisata biasanya akan ramai jika destinasi tersebut memiliki keindahan yang sangat luar biasa dan sangat eksotis.

Tempat wisata terbaru di Pekanbaru ini sangat cocok untuk kamu yang suka mencari tempat dengan keindahannya yang diluar batas.

Kamu akan dibuat hagum dengan keindahan yang ada pada keindahan tempat wisata terbaru di Pekanbaru ini lantaran kecantikannya bisa sebagai obat yang paling mujarab.

Tempat wisata terbaru di Pekanbaru sendiri akan menyadarkan kita bahwa keindahan seperti itulah yang harus kita jaga sama-sama agar tetap lestari.

BACA JUGA :Menengok Kemeriahan Malam Puncak HUT ke 78 RI Warga Bumi Rakata Asri, Group Band hingga Qasidah Tampil Trengginas

Penasaran bagaimana keindahan yang ada pada tempat terbaru di Pekanbaru? oleh karena itu kenali mulai dari sekarang bagaimana keindahannya pada artikel ini.

Dikutip Bantenraya.co.id dari Aplikasi Traveloka inilah keindahan pada tempat wisata terbaru di Pekanbaru yang paling eksotis dan memukau.

1. Air Terjun Batu Tilam

Lokasi: Desa Kebun Tinggi, Kecamatan Kampar Kiri Hulu, Kabupaten Kampar, Provinsi Riau

Lokasi wisata Pekanbaru ala backpacker pertama adalah Air Terjun Batu Tilam. Air terjun dengan ketinggian mencapai ratusan meter ini terbilang unik.

BACA JUGA :Sehari Tanpa Bayangan, Ini Jadwal Fenomena Kulminasi yang Akan Terjadi di Indonesia

Selain lokasinya yang dikelilingi gua berbatu-batu, objek wisata di Pekanbaru ini memiliki dasar berupa batu yang bentuknya menyerupai sebuah tilam atau kasur.

Di atas tilam tersebut, pengunjung bisa bersantai menikmati percikan air terjun atau mengambil foto.

Seperti destinasi air terjun lainnya, musim hujan menjadi waktu yang pas untuk mengunjungi destinasi tempat wisata Pekanbaru satu ini.

Alasannya karena debit air yang tercurah akan lebih banyak. Bahkan, pada musim hujan, pengunjung bisa merasakan terpaan air pada radius sepuluh meter dari air terjun.

BACA JUGA :Wajib Dikunjungi! Tempat Wisata Tercantik di Pulau Rote yang Paling Indah dan Bikin Enggan Pulang

Bagi kamu yang hanya ingin memandangi air terjun tanpa basah-basahan, kamu bisa bersantai di depan mulut gua.

Untuk menuju objek wisata di Pekanbaru ini, kamu bisa berkendara sejauh 71 Kilometer ke arah Lipat Kain dari Pekanbaru.

Perjalanan ini bisa memakan waktu dua jam. Sampai di Desa Lipat Kain, kamu harus melanjutkan perjalanan ke Desa Gema sejauh 27 Kilometer.

Selanjutnya lanjutkan perjalanan ke Desa Tanjung Belit sejauh 5 Kilometer. Karena lokasi wisata air terjun Batu Nilam ini cukup jauh, maka persiapkan perjalanan secara matang mulai dari kendaraan, perbekalan, baju ganti hingga uang tunai, ya.

BACA JUGA :Link Nonton Film Susuk yang Resmi dan Kualitas HD, Praktik Kecantikan yang Membawa Petaka di Akhir Hayat

2. Air terjun Batang Kapas

Lokasi: Batu Sasak, Kec. Kampar Kiri Hulu, Kabupaten Kampar, Riau

Wisata Pekanbaru dengan konsep adventure selanjutnya adalah Air terjun Batang Kapas.

Tidak hanya menikmati keindahan air terjun, di destinasi wisata di Pekanbaru yang belum lama ditemukan ini ini kamu juga bisa berolahraga ekstrem seperti: memanjat tebing, mendaki bebatuan cadas dan juga berkemah.

Destinasi tempat wisata di Pekanbaru yang berada di kawasan perbukitan ini tingginya diperkirakan mencapai 150 meter.

BACA JUGA :6 Rekomendasi Cafe Estetik yang Cocok Buat Malmingan di Tanjung Balai, Cek di Sini Lokasinya!

Tak heran cipratan air terjun Batang Kapas bisa terasa dalam rentang jarak yang cukup jauh. Selain itu, air terjun ini dikeliling oleh hutan hijau yang asri dan masih dihuni berbagai satwa liar.

Tujuan wisata di Pekanbaru ini berada di deretan Bukit Barisan. Tepatnya berada di Kabupaten Kampar yang terkenal dengan julukan negeri seribu air terjun.

Jika berencana ke lokasi ini, dari Pekanbaru tujuannya adalah ke Desa Lipat Kain. Selanjutnya dari Desa Lipat Kain, kamu harus menuju Desa Lubuk Bigau sejauh 79 Kilometer dan dapat ditempuh dengan berkendara selama 2 jam 30 menit.

Total perjalanan bisa memakan waktu selama 4 jam 30 menit hingga 6 jam. Jadi, pastikan fisik kamu sedang dalam kondisi prima.

BACA JUGA :Hari Tanpa Bayangan, Fenomena Alam Unik di September dan Oktober 2023, Cek Tanggal Kejadiannya di Sini

Namun, semua perjuangan kamu untuk sampai ke lokasi ini akan terbayar setelah melihat keindahan dan kealamian air terjun batang kapas.

3. Air Terjun Ombun Barangin

Lokasi: Pangkalan Indarung, Singingi, Kabupaten Kuantan Singingi, Riau

Lokasi wisata Pekanbaru satu ini merupakan andalan Desa Pangkalan Indaruang, Kecamatan Singingi.

Di desa yang dikelilingi perbukitan ini, terdapat dua air terjun yang terkenal yakni: air terjun Ombun Barangin dan air terjun Sikonda.

BACA JUGA :Tempat Wisata Paling Unik di Banjarmasin yang Terbaik dan Paling Lucu

Untuk mencapai kedua objek wisata alam di Pekanbaru tersebut, kamu harus menyusuri sungai menggunakan perahu tradisional selama 30 menit untuk sampai ke salah satu dari dua air terjun tersebut.

Namun, sepanjang perjalanan menuju air terjun kamu dijamin bakal berdecak kagum melihat pemandangan sekitar.

Hulu sungai yang diapit bukit dan hutan perawan membuat kita betah berlama-lama menyusuri sungai.

Setelah turun dari perahu, perjuanganmu juga belum selesai. Sebab, untuk sampai ke air terjun Ombun Barangin kamu harus lebih dahulu merenangi sungai, melewati bebatuan hingga nanti tiba di bawah air terjun yang sangat deras jatuhnya.

BACA JUGA :Pengumuman Seleksi Akhir Beasiswa Cendekia Baznas Dalam Negeri 2023: Cek Jadwalnya di Sini!

Seperti namanya Ombun Barangin yakni embun dan angin, ketika kamu berada di air terjun yang ketinggiannya mencapai 40 meter dan berada di tebing, kamu akan merasakan hawa dingin yang berembun juga angin yang berhembus.

4. Sungai Gulamo, Kampar

Lokasi: Jl. Bangkinang – Payakumbuh, Batu Bersurat, Kec. XIII Koto Kampar, Kabupaten Kampar, Riau

Sungai Gulamo adalah wisata Pekanbaru bertema geopark yang wajib dikunjungi saat kamu berada di kota ini.

Sungai Gulamo punya keunikan seperti Green Canyon yang berada di Pangandaran airnya jernih dengan warna biru dan hijau.

BACA JUGA :Catat! Pengumuman Penerima Beasiswa JFLS 2023, Cek Jadwal Regis Hingga Tanggal Masuknya

Warna hijau dan biru berasal dari pantulan hutan asri yang mengelilingi sungai Gulamo.

Mengunjungi destinasi tempat wisata di Pekanbaru ini, jangan lewatkan kesempatan untuk berenang.

Air yang dingin berpadu pemandangan alamnya menggoda kamu untuk terjun dan berlama-lama di air.

Aliran sungai diapit oleh bebatuan besar dan pada dinding bebatuan di air terjun Gulamo nampak seperti patahan dan menjadi spot bagus untuk berswafoto.

BACA JUGA :Rekomendasi Cafe yang Paling Hits di Bandung dengan Suasana Keren dan Cozy, Yuk Kunjungi!

Bagi kamu yang ingin berekreasi di Sungai Gulamo, mesti mengeluarkan uang yang cukup dalam ya. Sebab biaya akomodasi untuk berwisata di Sungai Gulamo berkisar antara Rp2000.00 hingga Rp500.000 untuk satu orang dengan membayar pemandu wisata.

Biaya tersebut sudah termasuk makan di lokasi, menggunakan perahu dan perlengkapan renang lainnya.

Waktu tempuh untuk menuju ke destinasi objek wisata Pekanbaru ini mencapai 2,5 jam perjalanan.

Rute pertama yang ditempuh pengunjung adalah mencapai Danau PLTA Koto Panjang. Kemudian menyambung perjalanan dengan menyewa sampan rakyat untuk masuk ke aliran sungai Gulamo.

BACA JUGA :5 Tempat Wisata Paling Memukau di Tondano Super Eksotis dan Lagi Populer di Tahun 2023

5. Sungai Siak

Lokasi: Siak, Bengkalis, Rokan Hulu, Pekanbaru

Sungai Siak merupakan ikon kota Pekanbaru. Sungai ini berlokasi di kabupaten Siak, Bengkalis, Rokan Hulu, Pekanbaru.

Sungai ini menjadi salah satu pilot project Pemerintah Provinsi setempat sebagai wisata Pekanbaru bertema Waterfront City.

Kamu dapat berkeliling di sekitar sungai Siak selama 40 menit menggunakan boat atau sampan. Biaya sewanya dibanderol sebesar Rp 175 ribu untuk satu kali putaran.

BACA JUGA :Catat! Jadwal dan Waktu Hari Tanpa Bayangan, Fenomena Langka yang Akan Terjadi di Seluruh Wilayah Indonesia

Perjalanan di tengah sungai tentu saja sangat menarik.

Saat speedboat berjalan, kamu akan melihat jejeran kapal kecil dan aktivitas warga setempat yang sedang mendayung sampan.

Selain itu, ada pula pemandangan sawit di sejumlah tepi sungai.

Kamu juga dapat menjelajahi kawasan wisata yang ada di aliran sungai. Ada rumah singgah Sultan Siak yang jaraknya hanya 20 Meter dari pinggir Sungai Siak.

BACA JUGA :15 Ucapan Selamat Hari Jadi Kabupetan Trenggalek ke-829 Tahun 2023, Isnpiratif dan Penuh Makna Cocok jadi Caption Medsos

Rumah singgah tersebut sarat nilai sejarah, bahkan menjadi saksi perkembangan Kerajaan Siak Sri Indrapura.***

 

Pos terkait