Warga Sawah Luhur Protes Jalanan Berdebu Akibat Proyek Urugan

Doni Serang Warga Sawah Luhur Protes Jalanan Berdebu Akibat Proyek Urugan 1

Spanduk terpasang didekat alat berat yang terparkir diatas urugan yang berada di Jalan Pontang-Banten Lama, Kelurahan Sawah Luhur, Kecamatan Kasemen, Kota Serang, Senin, 19 Mei 2025.

 

Warga tidak mempermasalah priyek yang dikerjakan.

 

Namun warga hanya menginginkan dampak dari proyek terhadap lingkungan diperhatikan.

 

Karena dengan adanya proyek ini, jalanan disekitar proyek berdebu dan licin saat hujan. Doni Kurniawan/Banten Raya

Pos terkait