Trending

Amalan dari Jemaah Umroh Asal Indonesia Menarik Perhatian di Madinah, Bagaimana Hukum Agamanya?

BACA JUGA: Doa Para Nabi yang Bacaannya Singkat, Mudah Dihapal dan Berdasarkan Dalil yang Jelas

Ada yang mencoba menjelaskan tentang dzikir tersebut, ada juga netizen yang mencoba menebak sumber ajaran praktek tersebut.

Beberapa juga ada yang mengkritik praktek ibadah tersebut.

“Angel.. Angel… Begini nih kalo pake dalil/pemahaman yang penting baik,” kata @kang_mus.ae.

BACA JUGA: 7 Manfaat Puasa, Menjaga Kesehatan dengan Diet Terbaik

“Jelas nyeleneh sih secara kiblat umat muslim kan disana,” kata @rico_restyan.

Sementara @uda.ridwan berkata, “Kok polisi di sana diem-diem aja? Tangkapin aja tuh semua. Bikin malu.”

Bagaimana Hukum Agamanya?

Agama Islam membolehkan inovasi dalam urusan duniawi seperti inovasi teknologi, inovasi transportasi, inovasi agrikultur, inovasi busana dan sebagainya.

Namun yang terlarang adalah inovasi dalam praktek ibadah, karena inovasi tersebut memiliki ancaman kalau praktek tersebut akan tertolak.

BACA JUGA: 3 Hal yang Memicu Seorang Muslim Lalai dari Agama, Waktunya Instrospeksi Diri

Dalam arti lain, tidak ada jaminan pahala yang didapatkan dari inovasi praktek ibadah.

Inovasi dalam praktek agama disebut juga sebagai bid’ah.

Dari ‘Aisyah radhiyallahu ‘anha, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

مَنْ أَحْدَثَ فِى أَمْرِنَا هَذَا مَا لَيْسَ مِنْهُ فَهُوَ رَدٌّ

“Barangsiapa membuat suatu perkara baru dalam agama kami ini yang tidak ada asalnya, maka perkara tersebut tertolak.” (HR. Bukhari no. 20 dan Muslim no. 1718).

BACA JUGA: Panduan Cara Istikharah, Ternyata Jawaban Doa Istikharah Tidak Selalu dari Mimpi

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2 3Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button