Trending

BPJS Ketenagakerjaan Pandeglang Dorong Usaha Mikro Penuhi Hak Pekerja

“Kami berharap pekerja memahami pentingnya perlindungan ini terhadap risiko pekerjaan. Ini bukan hanya tentang melindungi diri kita, tetapi juga keluarga kita,” sebutnya.

Lini menegaskan, perlindungan BPJS Ketenagakerjaan yang perusahaan berikan kepada pekerja tentu akan sedikit mengurangi beban perusahaan jika terjadi kecelakaan.

Menurut Lini, segala resiko dan kecelakaan yang terjadi tentu akan menjadi tanggung jawab dari pihak BPJS Ketenagakerjaan.

BACA JUGA:Mengenal Lebih Dekat Helldy Agustian, Dari Salesman Jadi Walikota Cilegon

“Pekerja memiliki hak atas Jaminan Hari Tua (JHT), bukan hanya JKK dan JKT. Mereka memiliki tabungan yang dapat diakses ketika pensiun. Ini sangat penting karena jika tidak ada pesangon, mereka dapat mengandalkan program ini,” tutupnya. (mg-aldi)***

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2

Related Articles

Back to top button