Trending

Habis Menyeberang Bisa Langsung Belanja, Pemkab Serang Jualan Batik dan Gerabah di Sosoro Mall Merak

“Kita coba terus perkenalkan karena untuk batik ini termasuk produk baru,” tuturnya.

BACA JUGA: Dukun Pengganda Uang di Pandeglang Ditangkap Polisi, Modusnya Uang Gaib dari Leluhur

Related Articles

Posisi Mall yang Strategis

General Manager (GM) PT ASDP Cabang Merak Suharto mengungkapkan, pengunjung terminal berlangsung selama 24 jam dan selalu ada orang yang lewat ke Sosoro Mall.

“Bahkan, dalam satu hari penumpang atau pejalan kaki yang melalui terminal merak kurang lebih 1.500 orang,” katanya.

Sedangkan, pada posisi libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) pengunjung Terminal Merak bisa mencapai 46.000 dalam sehari.

BACA JUGA: 20 Ucapan Hari Batik Nasional 2023 Singkat, Menarik dan Inspiratif, Jadi Caption Medsos pada 2 Oktober

“Belum juga pengunjung yang menggunakan kendaraan sendiri,” tuturnya.

“Untuk pejalan kaki mau tidak mau lewat sini (Sosoro Mall), belum yang dari Pelabuhan Bakauheni yang turun di sini,” tuturnya.

Terkait dengan kerja sama tersebut, Suharto mengapresiasi Bupati Serang karena dengan adanya photo booth dapat memperindah ruangan Sosoro Mall.

“Untuk photo booth ini kebetulan baru Kabupaten Serang yang memulai kerja sama,” ungkapnya. ***

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2

Related Articles

Back to top button