Trending

Kronologi Aksi Pengeroyokan Pratu Marpaung oleh Ormas Pemuda Pancasila

BANTENRAYA.CO.ID – Belum lama ini beredar video di media sosial yang merekam aksi pengeroyokan.

Rekaman pengeroyokan tersebut tampaknya terjadi di tempat parkir, dan direkam oleh seorang warga yang berada di lokasi kejadian.

Dilansir bantenraya.co.id dari akun Instagram @faktakamera, aksi pengeroyokan tersebut diduda dilakukan oleh Ormas Pemuda Pancasila.

BACA JUGA: Perkuat Organisasi dan Pelayanan Darah, PMI Banten Ciptakan Aplikasi Simudah

Dan hebohnya lagi, aksi pengeroyokan oleh Ormas Pemuda Pancasila itu dilakukan terhadap anggota TNI Arhanudse Pratu Marpaung.

Aksi pengeroyokan tersebut terjadi pada hari Kamis (3/8/2023), pukul 14.45 WIB.

Kejadiannya bertempat di depan Kantor BCA Finance.

BACA JUGA: Jangan Takut Donor Darah! Manfaatnya Sangat Besar ke Kesehatan

Tepatnya di Jalan Brigjend Katamso, Semarang, Jawa Tengah.

Kronologi Kejadian

Pada pukul 14.20, pawas beserta piket fungsi mendapat laporan dari Pihak BCA Finace tentang adanya beberapa orang dari Ormas Pemuda Pancasila yg mendatangi kantor BCA Finance pasca penarikan kendaraan Mobil Suzuki Jenis Minibus Ertiga Plat No B 2217 KOH.

Penarikan dilakukan pada hari Rabu, 2 Agustus 2023 pukul 21.00 WIB, dan Mobil disimpan di Pull Ngaliyan.

BACA JUGA: Dishub Kabupaten Serang Pangkas Biaya Tagihan Listrik Lampu PJU

Sekitar pukul 14.45 WIB, saat anggota polsek mencoba memediasi permasalahan antara Pihak BCA dengan konsumen tiba-tiba datang Pratu Marpaung beserta temannya menemui rombongan Pemuda Pancasila.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button