Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kota Serang Iwan Sunardi meninjau gorong-gorong pada proyek revitalisasi Pasar Royal di Jalan Sultan Ageng Tirtayasa, Kota Serang, Selasa, 21 Oktober 2025.
Proyek Revitalisasi Pasar Royal terkendala aktivitas lalulintas kendaraan yang cukup tinggi.
Selain itu, proyek ini juga terkendala banyaknya kendaraan warga yang parkir didekat proyek revitalisasi Pasar Royal. Doni Kurniawan/Banten Raya







