Agus, tukang vermak levis keliling terlihat istirahat di Jembatan Baru Kaujon, Kecamatan Serang, Kota Serang, Selasa, 7 November 2023. Dirinya mengaku sudah 20 tahun menjadi tukang vermak levis keliling di Kota Serang. Dalam sehari pendapatanya minimal Rp 50 ribu hingga Rp 100 ribu. Doni Kurniawan/Banten Raya
20 Tahun Jadi Vermak Levis Keliling, Agus Dalam Sehari Dapat Rp 100 Ribu
