Trending

Contoh Teks Khutbah Jumat Tema: Mempersiapkan Bekal Sebelum Kematian

BANTENRAYA.CO.ID – Membahas Khutbah Jumat dengan tema ‘Mempersiapkan Bekal Sebelum Kematian’ merupakan hal yang cocok.

Anda bisa menjadikan teks khutbah Jumat dalam artkel ini sebagai referensi.

Related Articles

Khutbah Jumat tentunya sangat bermanfaat bagi masyarakat karena dapat menambah pemahaman serta ketakwaan kepada Sang pencipta.

BACA JUGA:Ayo Klaim! 11 Kode Voucher Shopee Hari Ini Kamis, 7 September 2023, Banjir Diskon dan Cashback Menjelang Tanggal Kembar!

Khutbah Jumat memberikan kesempatan untuk memperkuat iman umat Muslim dengan mengingatkan mereka tentang tugas-tugas agama, ibadah, dan akhlak yang baik.

Ini membantu membangun kesadaran spiritual dan memotivasi umat untuk melakukan perbuatan baik.

Khutbah Jumat memiliki manfaat yang sangat penting dalam agama Islam serta dalam kehidupan sehari-hari umat Muslim.

BACA JUGA:Belanja Super! Kode Voucher Shopee 9.9 Hari ini Jumat 8 September 2023, Buruan Check Out

Khutbah Jumat adalah kesempatan untuk mendidik umat Muslim tentang ajaran Islam, moralitas, etika, dan nilai-nilai agama.

Khutbah ini menyapaikan pesan-pesan penting dari Al-Quran dan Sunnah (tradisi) Nabi Muhammad SAW yang dapat membimbing umat dalam kehidupan sehari-hari.

Berikut contoh teks khutbah Jumat dikutip dari laman kemenag.go.id

BACA JUGA:10 Link Twibbon Hari Pamong Praja ke-73, Design Terbaru dan Keren, Cocok Untuk Dijadikan Foto Profil WhatApp

إِنَّ الْحَمْدَ لِلَّهِ نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِيْنُهُ وَنَسْتَغْفِرُهُ وَنَعُوذُ بِاللهِ مِنْ شُرُوْرِ أَنْفُسِنَا وَمِنْ سَيِّئَاتِ أَعْمَالِنَا، مَنْ يَهْدِهِ اللهُ فَلاَ مُضِلَّ لَهُ وَمَنْ يُضْلِلْه ُ فَلاَ هَادِيَ لَهُ. أَشْهَدُ أَنْ لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ وَحْدَهُ لاَ شَرِيْكَ لَهُ وَأَشْهَدُ أَنَّ مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ.
اَللَّهُمَّ صَلِّ عَلَى سيدنا مُحَمَّدٍ وَعَلَى آلِهِ وَصَحْبِهِ وَمَنْ تَبِعَهُمْ بِإِحْسَانٍ إِلَى يَوْمِ الدِّيْنِ. اما بعـد
قال الله تعالى: اَعُوْذُ بِاللهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِ. يَا أَيُّهاَ الَّذِيْنَ ءَامَنُوا اتَّقُوا اللهَ حَقَّ تُقَاتِهِ وَلاَ تَمُوْتُنَّ إِلاَّ وَأَنتُمْ مُّسْلِمُوْنَ.
يَا أَيُّهَا الَّذِيْنَ ءَامَنُوا اتَّقُوا اللهَ وَقُوْلُوْا قَوْلاً سَدِيْدًا. يُصْلِحْ لَكُمْ أَعْمَالَكُمْ وَيَغْفِرْ لَكُمْ ذُنُوْبَكُمْ وَمَنْ يُطِعِ اللهَ وَرَسُوْلَهُ فَقَدْ فَازَ فَوْزًا عَظِيْمًا.

Maasyiral muslimin rakhimakumullah!

Hadirin Jamaah Shalat Jumat yang insya Allah selalu berada dalam naungan rahmat dan hidayah Allah SWT. Tak henti-hentinya kita panjatkan puja dan puji syukur kepada Allah SWT yang telah memberikan kita nikmat iman dan Islam; karunia yang teramat besar yang Allah karuniakan kepada hamba-hamba-Nya. Semoga kita selalu termasuk yang mendapatkan hidayah-Nya serta berada dalam keadaan Iman dan Islam hingga akhir hayat kita.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2 3 4 5Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button