5 Pondok Pesantren di Bandung, Terpercaya dan Punya Fasilitas Lengkap: Salah Satunya ada Ponpes Annajiyah

rekomendasi 5 pondok pesantren di Bandung yang terpercaya dan punya fasilitas lengkap
rekomendasi 5 pondok pesantren di Bandung yang terpercaya dan punya fasilitas lengkap. (Google Maps/Banx Jamal)

BANTENRAYA.CO.ID – Inilah informasi seputar rekomendasi 5 pondok pesantren di Bandung yang terpercaya dan punya fasilitas lengkap.

Pesantren hadir di Indonesia sebagai salah satu lembaga pendidikan yang bersifat tradisional dengan orientasi mendalami ilmu-ilmu agama Islam sebagai pedoman hidup (tafaqquh fi al-din) dengan menekankan pada pentingnya nilai-nilai moral dalam kehidupan bermasyarakat.

Seperti kita ketahui Pesantren adalah satu lembaga pendidikan yang bisa menjadi salah satu solusi untuk sekolah anak.

Bacaan Lainnya

BACA JUGA: Dijamin Bisa! Kode Redeem The Spike Volleyball Story Hari Ini Selasa, 10 Oktober 2023, Tersedia Puluhan Bola Voli Gratis!

Dan Jawa Barat merupakan salah satu provinsi terbesar di Indonesia. Jawa Barat memiliki 17 kabupaten dan 9 kota.

Penasaran dengan rekomendasi 5 pondok pesantren di Bandung yang terpercaya dan punya fasilitas lengkap? Simak artikel ini sampai selesai.

Dikutip Bantenraya.co.id dari berbagai sumber, Berikut ini adalah rekomendasi 5 pondok pesantren di Bandung yang terpercaya dan punya fasilitas lengkap:

BACA JUGA: Jangan Sampai Ketiggalan Fitur Mission yang ada di Aplikasi Gojek untuk Mendapatkan Cashback dan Voucher Diskon

1. Pesantren Al-Wafa

Pesantren khusus mahasiswa ini berada di Jl. Cibiru Hilir No. 46, Cileunyi, Kabupaten Bandung. Pesantren ini mengajarkan ilmu-ilmu keislaman berlandaskan Alquran dan Sunnah sesuai dengan pemahaman salafusshalih dan para ulama Ahlussunnah wal Jama’ah..

Model pendidikan di pesantren ini mengintegrasikan antara agama dan pendidikan umum, antara pesantren, keluarga, dan masyarakat dengan mengoptimalkan kognitif, afektif, dan psikomotorik agar para santri menjadi manusia yang cerdas, berwawasan luas, kreatif, dan mandiri.

BACA JUGA: Inilah Uang Koin Termahal Bergambar Soeharto di Tahun 1995 yang Pernah ada di Indonesia, Dan Bisa Dijual dengan Harga Fantastis

2. Pesantren Terpadu Ar-Raaid

Berada dekat kampus UIN SGD Bandung, pesantren ini juga menyasar mahasiswa sebagai santrinya. Berlokasi di Kp. Cisalatri, Jl. A.H. Nasution Kecamatan Cibiru, Kota Bandung, pesantren terpadu Ar-Raaid memiliki sistem pendidikan yang menarik perhatian.

Pesantren ini menekankan pada pembinaan akhlak dan pembentukan karakter. Salah satunya dengan mendidik adab, etika dan tutur kata yang sopan. Selain itu, pesantren ini memadukan sistem salaf (kitab kuning), pendidikan modern (bahasa Arab dan Inggris) dan pendidikan Alquran.

BACA JUGA: Sudah Punya Firasat, Ini Pesan Terakhir Andini Sebelum Ditemukan Tewas di Surabaya, Diduga Jadi Korban Penganiayaan Anak Anggota DPR

3. Pesantren Annajiyah

Pesantren di Bandung lainnya adalah pesantren An-Najiyah. Terletak di Perumahan Griya Cempaka Arum, Jl. Utsman bin Affan No. 90, Gedebage Kota Bandung ini berorientasi pada kegiatan dakwah, pendidikan dan sosial yang berlandaskan Alquran dan Sunnah menurut Salafush shalih.

Kini, pesantren tersebut melakukan pengembangan dengan membuka kelas baru khusus ikhwan (Putra) dengan nama Pesantren Sabilunnajah. Berada di gedung baru yang memiliki sarana dan prasarana yang memadai, pesantren tersebut berada di lokasi seluas 1,2 Ha.

4. Pesantren Al-‘Ashr Al-Madani

Pesantren ini memiliki boarding school system yang berbasis pembinaan akidah, akhlak karimah, ibadah praktis, serta kurikulum yang berbasis pada kompetensi dalam nuansa pesantren yang khas. Pesantren ini berlokasi di Jl. Arcamanik, Kecamatan Cimenyan, Kota Bandung.

Salah satu ciri khasnya adalah hampir di seluruh bagian pesantren ditanami ribuan pohon dengan berbagai jenis tanaman kayu dan buah-buahan, sehingga tetap terjaga kelestarian alamnya. Terdapat juga fasilitas kolam ikan, peternakan itik, sapi dan yang menjadi ajang praktek ketrampilan santri.

Itulah tadi rekomendasi 5 pondok pesantren di Bandung yang terpercaya dan punya fasilitas lengkap.***

Pos terkait