BANTENRAYA.CO.ID – Berikut ini 5 tempat wisata alam di Lombok, NTB dengan panorama paling indah dan memukau yang membuat siapapun akan jatuh cinta.
Tempat wisata alam di Lombok pada artikel ini adalah tempat wisata pilihan yang paling asik dan menyenangkan hanya untuk Anda.
Anda dapat mengajak teman dan pasangan Anda berlibur di tempat wisata alam di Lombok ini dengan budget yang murah dengan suasana yang indah.
Berwisata di Lombok tidak akan membuatmu rugi, karena keindahan Lombok sudah tidak diragukan lagi.
Harga tiket wisata alam di Lombok yang terjangkau menjadi salah satu saya tarik wisatawan.
Lombok adalah bagian dari provinsi Nusa Tenggara Barat yang memiliki keindahan alam bagaikan surga dan masih asri.
Tersedia banyak spot foto yang menarik dan instagramable yang sangat cocok untuk Anda abadikan dimoment berlibur yang menyenangkan ini.
Untuk itu, mari berlibur bersama teman-teman Anda yang menyenangkan di tempat wisata alam paling viral dan kekinian.
Simak terus artikel ini sampai dengan selesai untuk mengetahui berbagai tempat wisata alam di Lombok.
BACA JUGA: 5 Rekomendasi Tempat Wisata di Surabaya Paling Hits dan Kekinian, Banyak Spot Foto Instagramable
Berikut ini 5 tempat wisata alam di Lombok, NTB yang paling cantik dan hits serta udara yang masih sejuk dan asri.
1. Air Terjun Tiu Kelep
Alamat: Air Terjun Sendang Gile, Senaru, Kec. Bayan, Kabupaten Lombok Utara, Nusa Tenggara Bar.
HTM: Rp10.000
BACA JUGA: 5 Rekomendasi Tempat Wisata di Pematang Siantar, Paling Hits dan Pemandangan Alam yang Indah!
2. Danau Segara Anak
Lokasi danau segara anak persis di dekat Gunung Rinjani atau Gunung Volcano. Tepatnya berada di lembah bagian barat Rinjani.
HTM: Rp 35.000
3. Bukit Pergasingan
Alamat: Sembalun Lawang, Sembalun, Sembalun Lawang, Sembalun, East Lombok Regency, West Nusa Tenggara 83656
HTM: Rp. 15.000
4. Air Terjun Mangku Kodek
Alamat: Sambik Elen, Kec. Bayan, Kabupaten Lombok Utara, Nusa Tenggara Bar. 83354
HTM: Rp.5.000
5. Air Terjun Benang Kelambu
Alamat: Aik Berik, Kec. Batukliang Utara, Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Bar. 83552
HTM: Tiket Masuk: Rp3.000,00 – Rp10.000,00
Pemandu Rp50.000,00
Ojek Motor Rp35.000,00
Nah itulah 5 Wisata Alam di Lombok, NTB yang sangat cocok untuk Anda jadikan tempat berlibur.***