BANTENRAYA.CO.ID – Berikut ini terdapat 5 tempat wisata cantik di Sukabumi yang wajib dikunjungi saat liburan bersama keluarga.
Datang ke Sukabumi rasanya tidak cukup jika tidak menikmati wisata cantik yang ada di Sukabumi ini.
Selain wisata cantik, adapun wisata lainnya yang wajib dikunjungi saat liburan bersama keluarga.
BACA JUGA: 5 Rekomendasi Wisata Bak Surga Tersembunyi di Majalengka, di Jamin Bikin Kamu Jatuh Cinta!!
Sukabumi adalah sebuah kota yang berada di provinsi Jawa Barat, Indonesia. Kota ini merupakan enklave dari Kabupaten Sukabumi.
Di era Hindia Belanda, Kota ini dijuluki “Mutiara dari Priangan Barat”, meskipun luasnya tidak sebesar Kota Tasikmalaya yang juga mendapat julukan “Mutiara Priangan Timur.
Nah, berikut ini 5 tempat wisata cantik di Sukabumi yang wajib dikunjungi saat liburan bersama keluarga.
BACA JUGA: Rekomendasi 3 Tempat Destinasi Wisata Bak Negeri Di Atas Awan, Yuk Intip
1. Air Terjun Curug Sawer sukabumi
Buka : Senin-Minggu jam 07.00-16.00
Alamat : Gede Pangrango, Kec. Kadudampit, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat 43153
2. Curug Bibijilan Sukabumi
Buka : Senin-Minggu jam 08.00-17.00
Alamat : Unnamed Road, Cimerang, Kec. Purabaya, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat 43196
BACA JUGA: Rekomendasi 5 Tempat Wisata di Probolinggo Jawa Timur Terbaru 2023, Cocok Untuk Semua Usia
3. Selabintana
Buka : Senin-Minggu jam 07.00-18.00
Alamat : Perbawati, Kab. Sukabumi, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat 43151
4. Situ Gunung Suspension Bridge
Buka : Senin-Minggu jam 07.00-17.00
Alamat : Jl. Kadudampit, Gede Pangrango, Kec. Kadudampit, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat 43153
BACA JUGA: Ini 5 Tempat Wisata di Kota Manado yang Menawarkan Pemandangan Menakjubkan
5. Air Terjun Kembar Lembah Purba
Buka : Senin-Minggu jam 07.00-16.00
Alamat : Sukamaju, Kec. Kadudampit, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat 43153
Itulah 5 tempat wisata cantik yang wajib dikunjungi saat liburan bersama keluarga di Sukabumi.***