Selain Membuat Wajah Lebih Cerah, Ini 5 Manfaat Lemon Lainnya Untuk Kecantikan Wajah

5 Manfaat Lemon
Simak 5 Manfaat Lemon untuk kecantikan wajah. (Sumber : freepik.com)

BANTENRAYA.CO.ID – Manfaat lemon banyak ragamnya loh selain membuat wajah lebih cerah. Manfaat lemon juga mempunyai manfaat lainnya untuk kecantikan wajah.

Lemon ini bukan hanya di gunakan untuk penguat rasa pada masakan atau minuman segar saja. Namun, lemon juga memiliki khasiat untuk kecantikan wajah.

Enggak percaya? Mari simak artikel ini sampai selesai.

Bacaan Lainnya

BACA JUGA: Ingin Tampil Cantik? Bisa Hanya Menggunakan Buah Naga Buat Wajah Kamu Glow Up

Sebelum membahas manfaat lemon. Kami ingin memberikan sedikit informasi mengenai lemon. Lemon adalah sejenis jeruk yang buahnya bisa di pakai sebagai penyedap dan penyegar yang memiliki rasa asam kaya vitamin C yang menyehatkan tubuh.

Buah lemon yang satu ini banyak di pakai dalam berbagai produk pembersih muka, krim yang berfungsi sebagai anti penuaan, sampai masker wajah.

Tanpa berlama-lama lagi mari simak mengenai manfaat lemon lainnya untuk kecantikan wajah selain membuat wajah lebih cerah, sebagai berikut :

BACA JUGA: Ini 5 Manfaat Bagi Kamu Yang Rajin Melaksanakan Sholat Sunnah Dhuha Dan wajib Kamu Ketahui

Di lansir dari halodoc.

1. Membantu Mengatasi Jerawat

Wajah berjerawat pasti sangat menyebalkan, ya! Namun, kini kamu bisa mengatasinya dengan menggunakan buah lemon. Kandungan asam sitrat pada buah ini membantu mengurangi inflamasi yang disebabkan karena jerawat membandel.

BACA JUGA: Rekomendasi 5 Villa Impian Di Bogor Khusus Kamu Yang Ingin Liburan Bareng Orang Terdekat

Selain itu, masker yang di buat dari buah lemon juga diklaim memiliki efek antimikroba yang di yakini bisa menghilangkan bakteri penyebab munculnya jerawat pada wajah.

Kamu bisa memakai air perasan buah lemon untuk mengatasi jerawat.

2. Membuat Wajah Lebih Cerah

Manfaat lemon untuk kecantikan wajah, yaitu membantu mencerahkan kulit. Sekali lagi, ini karena kandungan asam sitrat pada buah lemon yang bisa membantu membuat wajah kusam menjadi lebih cerah.

BACA JUGA: Bikin Ketagihan! Ini 5 Tempat Makan Bakso Terenak Di Kota Cilegon, Rekomended Banget

3. Mengurangi Minyak Pada Wajah

Wajah berminyak membuat kamu jadi kurang percaya diri? Coba atasi dengan menggunakan buah lemon.

Manfaat lemon ini di dapatkan dari asam sitrat yang secara efektif bekerja seperti halnya astringent yang membantu mengurangi produksi minyak yang berlebihan pada wajah.

BACA JUGA: Gawat! Jadwal Piala U-17 Di Indonesia Bentrok Dengan Jadwal Konser Clodplay Di GBK

Wajah berminyak ini menjadi salah satu penyebab umum munculnya jerawat.

4. Mencegah Munculnya Komedo

Manfaat lemon untuk kecantikan wajah lainnya, yaitu mencegah munculnya komedo. Ini adalah bintik-bintik berwarna putih maupun hitam pada area wajah, biasanya lebih sering di temui pada area hidung dan dagu.

Kandungan di dalam buah lemon membantu mengangkat sel kulit mati sehingga wajah pun terlihat lebih bersih.

5. Membantu Memperlambat Tanda Penuaan

Kenali berbagai tanda penuaan dini, seperti flek hitam, kulit wajah tampak mengendur dan kehilangan elastisitasnya, dan kerutan pada area sekitar mata.

Itulah 5 manfaat lemon untuk kecantikan wajah.***

Pos terkait