BANTENRAYA.CO.ID – Inilah informasi seputar disebut artis tanpa prestasi dan ini profil lengkap dengan karya Wika Salim penyanyi yang naik daun.
Wika Salim pernah menjadi sorotan publik setelah mencurahkan isi hatinya di Instagram story dan ia merasa hancur membaca kalimat haters yang menyakitkan.
Wika Salim menjelaskan ke haters tersebut menyebutkan sebagai penyanyi yang hanya bermodal wajah cantik dan badan seksi yang lebih parah ada haters yang menyebutnya sebagai penyanyi sampah.
Meski kini mengaku sudah merasa lebih baik, Wika sempat takut untuk merilis single lagi. Lebih kenal dengan Wika yuk? simak artikel ini sampai selesai.
Penasaran dengan siapa sih sosok Wika Salim yang memiliki badan good lucking dan bikin kaum adam merilik begitu banyak? Simak artikel ini sampai selesai.
Dikutip Bantenraya.co.id dari berbagai sumber, Berikut ini adalah disebut artis tanpa prestasi dan ini profil lengkap dengan karya Wika Salim penyanyi yang naik daun:
Biodata & Profil
Nama Lengkap: Wika Febriana Putri
Nama Panggung: Wika Salim
Nama Panggilan: Wika
Tempat, Tanggal Lahir: Bogor, Jawa Barat, 26 Februari 1992
Kewarganegaraan: Indonesia
Agama: Islam
Profesi: Penyanyi, Aktris, Presenter
Hobi: Bernyanyi
Facebook: –
Twitter: @wikasalim
Instagram: @wikasalim
TikTok: @wikasalim_
YouTube: Wika Salim Official
Karier
Ia mengawali kariernya dengan menjadi peserta sebuah ajang pencarian bakat tahun 2008.
Setelah sebelumnya pernah tergabung dalam trio vokal, ia pun memutuskan untuk bersolo karier dan mengeluarkan single berjudul Lagu Ngutang pada 2013.
Setelah itu, ia secara aktif mengeluarkan berbagai single untuk tetap bertahan di belantika musik Indonesia. Beberapa lagu yang pernah dirilisnya, yaitu Pacar Mana Pacar (2013), Da Aku Mah Apa Atuh (2014), dan Lagi Pengen (2017).
Tak puas berkarier sebagai penyanyi, ia mulai merambah bidang seni peran sejak tahun 2012 lewat sinetron Pengen Jadi Orang Bener.
Selain itu, ia pernah membintangi sinetron-sinetron hits seperti ABG Jadi Manten (2014) dan Emak Ijah Pengen Ke Mekah (2014).
Kemudian di tahun 2018, akhirnya ia mendapat kesempatan untuk bermain dalam film layar lebar berjudul The Secret: Suster Ngesot Urban Legend.
Ia juga menantang dirinya untuk berkarier sebagai presenter. Acara-acara yang pernah bawakan, yaitu Eat Bulaga Indonesia, Inbox, Bollystar Vaganza, New Eat Bulaga, dan masih banyak lagi.
Keluarga
Ayah: Agus Salim
Ibu: Mujiarti
Saudara Laki-laki: –
Saudara Perempuan: –
Suami & Pacar
Candra Permana
Menikah diam-diam pada tahun 2015 dengan Candra Permana. Ia merupakan seorang pengacara, aktor dan serta pecipta lagu berjudul Lagu Ngutang yang dinyanyikan Wika Salim. Namun tiga tahun kemudian tepatnya Mei 2018, keduanya memutuskan untuk bercerai. Wika mengaku tak ingin membeberkan sebab perceraikan karena enggan membuka aibnya dan mantan suaminya.
Kakak Dewi Perssik
Tidak dijelaskan secara gamblang kapan bertemu, setelah bercerai, Wika Salim mengaku sempat pacaran dengan kakak Dewi Perssik yang berprofesi sebagai polisi. Keduanya menjalin hubungan selama dua tahun dan putus karena sesuatu yang tidak bisa Wika Salim toleransi.
Max Adam
Wika Salim mengaku menjalin hubungan dengan Max Adam sejak Juli 2022. Setelah dikenalkan oleh temannya, keduanya dekat dan memiliki hubungan yang serius. Diketahui pekerjaan Max Adam adalah pengusaha namun Wika Salim tak terang-terangan usaha pacarnya tersebut.
Kekayaan
Tidak diketahui berapa total kekayaannya. Sumber kekayaan wika salim berasal dari kariernya sebagai penyanyi dangdut, presenter, aktris, bisnis kedai kopi dan fashion, endorsement dan YouTube.
YouTube
Dikutip dari Social Blade tahun 2023, penghasilan YouTube Wika Salim perhari mencapai 2-28 dollar atau setara 30-416 ribu rupiah, perbulan 53-852 dollar atau setara 788 ribu-12 juta rupiah. Serta pertahun 639-10 ribu dollar atau setara 9 juta-148 juta rupiah.
Itulah tadi disebut artis tanpa prestasi dan ini profil lengkap dengan karya Wika Salim penyanyi yang naik daun.***