Trending

Kelebihan dan Kekurangan Kuliah Online yang Wajib Mahasiswa Harus Tahu!

  • Para mahasiswa dapat mengikuti proses perkuliahan kapanpun dan dimanapun, sesuai dengan keinginan.
  • Materi perkuliahan dapat dipilih sesuai dengan tingkat kemampuan.
  • Tanya jawab dalam perkuliahan bersifat fleksibel karena dapat dilakukan melalui chatting.
  • Melatih mahasiswa untuk lebih bertanggung jawab, kreatif, dan mandiri, sehingga dapat membentuk pribadi yang lebih percaya diri.
  • Mahasiswa bisa melihat kembali materi yang diajarkan karena biasanya materi tersebut berbentuk modul yang dapat diunduh.
  • BACA JUGA: Suami Suami Masa Kini Season 2 Episode 6: Jadwal Tayang dan Link Nonton Full Movie Bukan LK21 dan Rebahin

    Kekurangan Kuliah Online

    • Sangat bergantung pada kecepatan internet, sehingga apabila susah sinyal, maka proses pembelajaran ada kemungkinan tertinggal.
    • Interaksi sosial akan menjadi sedikit sulit karena proses pembelajaran dilakukan sendiri.
    • Sangat bergantung pada sikap disiplin para mahasiswa jika tidak ingin tertinggal pelajaran.
      setiap mahasiswa wajib memiliki komputer atau gadget, sehingga kuliah online hanya bisa dilakukan oleh kalangan tertentu saja.
    • Mata kuliah yang diajarkan cenderung terbatas karena ada beberapa pelajaran yang tidak bisa diajarkan secara online.

    BACA JUGA: Baru Terbongkar Sekarang, Ini Alasan Sebenarnya Kemenpan-RB Hapus Pegawai Honorer di November 2023

    Selain mempunyai kelebihan dan kekurangan dalam kuliah online, ini juga menjadi banyak manfaat bagi mahasiswa kelas karyawan yang pastinya memiliki banyak kesibukan yang mereka punya sehingga tidak mampu untuk bisa membagi waktunya.***

    Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
     
    Laman sebelumnya 1 2

    Related Articles

    Back to top button