Trending

Manfaat Menjalankan Puasa Syawal, Ternyata Paling Utama Bisa Menyempurnakan Puasa Ramadhan

  1. Menyehatkan Fisik

Setidaknya ada banyak manfaat puasa bagi kesehatan tubuh secara ilmu medis diantranya, meningkatkan kesehatan jantung meningkatkan metabolisme tubuh, meningkatkan kinerja otak, meningkatkan kesehatan kulit.

Selanjutnya meningkatkan sistem imun tubuh, meningkatkan kesehatan ginjal dan mengurangi risiko terjadinya kanker

Berbagai manfaat tersebut sudah dilakukan analisa dan diuji secara keilmuan medis.

  1. Pahal Puasa Satu Tahun

Dalam hadist mashur diriwayatkan jika Puasa Syawal sama saja dengan pahal puasa satu tahun lamanya.

Artinya, “Barang siapa berpuasa Ramadhan kemudian dilanjutkan dengan enam hari dari Syawal, maka seperti pahala berpuasa setahun.” (HR Muslim)

BACA JUGA: Hotel Murah di Pusat Kota Depok, Harga Dibawah Rp200 Ribu dengan Fasilitas Kolam Renang

  1. Penyempurna puasa Ramadhan

Dikatakan menjadi penyempurna, karena sebenarnya Puasa Sunnah Syawal dilakukan ditengah melimpahnya makanan dan orang kembali diperbilehkan makan dan minum.

Hal itu, tentu saja menjadi ujian yang berat, sehingga keihlasan puasa akan terlihat disana.

Itu juga menandakan diterimanya ibadah Ramadhan yang sudah dilakukan selama satu bulan lamanya.

  1. Menjaga konsistensi ibadah

Dengan tetap melanjutkan Puasa Syawal pada 2 hingga Syawal berakhir, maka menjadi penanda bersyukurnya seseorang, hal itu menjadikan konsistensi dalam ibadah.

Sehingga kadar ibadah, terutama meski setelah selesai Ramadhan tidak berkurang. ***

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2

Related Articles

Back to top button