Trending

 Naskah Khutbah Jumat Terbaru, Tema: Larangan Mengolok-olok Fisik Orang Lain dalam Islam

“Shalat jumat adalah wajib bagi setiap muslim dengan berjamaah kecuali empat orang: hamba sahaya, wanita, anak kecil, dan orang sakit”.

Hukum melaksanakan Sholat Jumat bagi laki-laki dewasa adalah Fardhu Ain atau wajib bagi setiap Muslim laki-laki dewasa.

Perempuan tidak di wajibkan melakukan Sholat Jumat, hal ini karena bertujuan untuk menghilangkan fitnah jika laki-laki dan perempuan bercampur dalam satu Masjid.

BACA JUGA: Teks Khutbah Jumat Terbaru dan Terbaik, Tema: Mengenang Sejarah Perjuangan Umat Islam di Bulan Syawal

Maka dari itu, perempuan dianjurkan untuk melaksanakan Sholat Dzhuhur di rumah saja dan tidak wajib melaksanakan Sholat Jumat di Masjid.

Terdapat hadist larangan untuk meninggalkan Sholat Jumat yaitu dalam HR At-Thabarani.

“ Siapa saja yang meninggalkan tiga kali ibadah shalat Jumat tanpa uzur, niscaya ia ditulis sebagai orang kafir nifaq/munafiq,” (HR At-Thabarani).

BACA JUGA: Naskah Khutbah Jumat Terbaru, Tema: Bersedekah, Upaya Alternatif Membentuk Karakter Anak Saleh

Hadis tersebut diriwayatkan oleh At-Turmudzi, At-Thabrani, dan Ad-Daruquthni:

“ Siapa meninggalkan tiga kali shalat Jumat karena meremehkan, niscaya Allah menutup hatinya,” (HR At-Turmudzi, At-Thabarani, Ad-Daruquthni).

Berikut ini Khutbah Jumat bertemakan Larangan Bodyshaming atau mengolok-olok fisik orang lain dalam Islam.

BACA JUGA: Naskah Khutbah Jumat Terbaru dan Singkat, Tema: Jadikan Al Quran sebagai Petunjuk, Cocok di Bulan Syawal!

Khutbah I

اَلْحَمْدُ للهِ، اَلْحَمْدُ للهِ الَّذِيْ أَنْعَمَ عَلَيْنَا بِصِحَّةِ الْأَرْوَاحِ وَالْأَبْدَانِ. اَشْهَدُ اَنْ لَا اِلَهَ اِلَّا اللهُ وَحْدَهُ لَا شَرِيْكَ لَهُ، وَاَشْهَدُ اَنَّ سَيِّدَنَا مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُه، الَّذِيْ بَعَثَهُ اللهُ الْمَلِكُ الْقُدُّوْسُ الْمَنَّانُ. اَللَّهُمَّ صَلِّ وَسَلِّمْ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَآلِهِ وَصَحْبِهِ وَمَنْ تَبِعَهُمْ بإِحْسَانٍ اِلَى يَوْمِ الْقِيَامِ. أَمَّا بَعْدُ فَيَا اَيُهَا النَّاسُ، أُوْصِيْنِيْ نَفْسِيْ وَاِيَّاكُمْ بِتَقْوَى اللهِ، فَقَدْ فَازَ الْمُتَّقُوْنَ قَالَ اللهُ تَعَالَى فِيْ كِتَابِهِ الْكَرِيْمِ، يَا أَيُّهَا الَّذِيْنَ آمَنُوْا اتَّقُوْا اللهَ وَكُوْنُوْا مَعَ الصَّادِقِيْنَ

Mas’asyiral hadirin, hafizhakumullah.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2 3 4 5 6 7 8 9Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button