5 Hotel Murah di Pusat Kota Cilegon, Harga Mulai dari Rp250 Ribu

5 Hotel Murah di Pusat Kota Cilegon
5 Hotel Murah di Pusat Kota Cilegon, Harga Mulai Rp250 ribu. (Amaris.Com)

BANTENRAYA.CO.ID – Hotel murah di Pusat Kota Cilegon cukup banyak tersedia.

Bahkan harga hotel murah di Pusat Kota Cilegon terbilang sangat terjangkau.

Harga hotel murah di Pusat Kota Cilegon sendiri tersedia dari mulai Rp250 ribu per malam.

Bacaan Lainnya

Sebagai pusat kota industri, Kota Cilegon menjadi kota yang paling ramai dikunjungi untuk layanan bisnis.

Tidak hanya itu, banyak pengusaha luar daerah juga yang datang untuk menyelesaikan bisnisnya di Kota Cilegon.

BACA JUGA:Hotel Murah di Raja Ampat, Dekat Wisata Laut dan Pulau

Untuk anda yang bisanya melakukan bisnis, tidak usah susah mencari sejumlah hotel yang ada di Pusat Kota Cilegon.

Bahkan, harganya juga sangat terjangkau untuk ukuran hotel mewah.

Tidak hanya itu saja, letaknya yang juga dekat dengan wisata Anyer bisa menjadi alternatif anda untuk menginap.

Terlebih, biasanya hotel di Anyer penuh saat akhir pekan karena pengunjung wisata dari luar kota.

Dengan menginap hotel yang letaknya di Pusat Kota akan banyak keuntungan yang didapatkan.

BACA JUGA: 5 Hotel di Cilegon Harga Promo Lebaran 2023, Cocok Untuk Menginap Saat Rumah Keluarga Besar Penuh

Pertama anda bisa mendapatkan akses ke kantor pemerintahan yang dekat.

Kedua anda bisa mendapatkan akses pusat perbelanjaan yang sangat dekat untuk keperluan menginap.

Ketiga anda bisa mengatur janji dengan klien di beberapa pusat restoran dan rumah makan yang menyediakan ruang khusus rapat.

Keempat jarak tempuh wilayah industri sangat cepat hanya berkisar 30 menit dari pusat kota.

Dikutip BantenRaya.Co.Id dari berbagai sumber pada Sabtu 15 April 2023, berikut hotel murah di Pusat Kota Cilegon.

BACA JUGA: UMKM Rumahan Dapat BBM Plas dari Chandra Asri, Ternyata Bisa Buat Usaha Untung Besar

1. Swiss-Belexpress

Swiss Belexpress memiliki desain yang cukup modern, berada sangat dekat dengan pusat kota dan perbelanjaan.

Bahkan, jaraknya hanya beberapa meter saja dari kantor pemerintah.

Selanjutnya juga ada banyak restoran dan pusat makanan yang bisa dikunjungi jika menginap disana.

Untuk harganya sangat murah mulai dari Rp320 ribu per malam.

BACA JUGA: Chandra Asri Pastikan Aspal Plastik di JLS Cilegon Lebih Kuat, Bantu Bangun Jalur Mudik Lebaran Sepanjang 2.691 Meter

2. Greenotel

Greenotel menjadi salah satu hotel yang memiliki fasilitas kolam renang untuk anda dan keluarga.

Artinya bagi orang yang memiliki bisnis yang padat, bisa disela kesibukan melakukan refresh dengan berenang dan bersantai di dekatnya.

Jarak Greenotel cukup dekat dengan pusat kota dan tidak akan terlalu jauh dari kantor industri yang ada di Ciwandan dan Anyer.

Harganya juga murah berkisar Rp290 ribu per malam.

BACA JUGA: Chandra Asri Bersama TNI Bangun Jamban Ramah Lingkungan, 20 Keluarga di Cilegon Bisa BABS Tanpa Dolbon

3. Hotel Gondang

Menjadi hotel yang cukup tua di Kota Cilegon yang baru saja dipugar kembali pada awal 2015 yang lalu.

Letaknya sangat dekat letaknya dengan pusat Kota, terutama Rumah Dinas Walikota Cilegon yang hanya 3 meter saja.

Hotel Gondang menjadi hotel mewah yang cukup memiliki harga murah hanya berkisar Rp250 ribu per malam.

4. Amaris Hotel

Hotel Amaris juga menjadi hotel yang ada di pusat kota dan berdekatan beberapa meter saja dari Hotel Gondang Cilegon.

Memiliki desain sedikit modern hotel ini menawarkan cukup harga yang relatif murah untuk ukuran kamar yang disewa.

Permalam Amaris memberikan jasa tarif Rp390 ribu untuk bisa disewa orang pengusaha dan juga wisatawan.

Letaknya yang ada di pusat Kota sangat dekat dengan kawasan industri.

BACA JUGA: Download Video TikTok Mudah, Hilangkan Tanda Watermark Otomatis

5. The Royal Krakatau

Hotel The Royale Krakatau menjadi hotel yang paling besar di Kota Cilegon. Namun tentu saja ada pilihan harga murah yang ditawarkan.

Harganya per malam bisa mencapai Rp400 ribu.

Hotel ini juga bisa memiliki berbagai fasilitas tambahan, misalnya restoran, kolam renang dan beberapa lainnya. ***

Pos terkait