Trending

5 Makanan Penyebab Vertigo, Nomor 5 Mungkin yang Paling Jarang Diketahui

BANTENRAYA.CO.ID – Makanan penyebab vertigo mungkin masih jarang diketahui banyak orang.

Dan menghindari makanan penyebab vertigo mungkin akan berat dihindari apabila makanan tersebut adalah makanan kesukaan kita.

Namun, dengan mengetahui apa saja makanan penyebab vertigo mungkin itu bisa menjadi langkah awal untuk mencoba gaya hidup yang lebih sehat.

Vertigo adalah suatu kondisi yang menyebabkan seseorang mengalami sakit kepala yang tidak tertahankan, serta merasakan sensasi seperti berputar.

BACA JUGA: 9 Manfaat Buah Sirsak Bagi Kesehatan Tubuh, Mengandung Vitamin C dan E Bantu Sistem Kekebalan Tubuh

Kondisi tersebut merupakan gangguan vestibular yang terjadi di bagian dalam telinga.

Vertigo biasanya mulai terasa ketika mengubah posisi kepala.

Beberapa penyebab vertigo bisa diakibatkan dari kebiasaan aktif merokok, infeksi pada telinga dalam, memliki keluarga dengan riwayat vertigo, dan dari gaya hidup yang kurang sehat.

Dan selain hal-hal tersebut, vertigo juga ternyata dapat disebabkan oleh makanan.

BACA JUGA: Jangan Takut Donor Darah! Manfaatnya Sangat Besar ke Kesehatan

Nah, berikut adalah 5 makanan penyebab vertigo yang bantenraya.co.id rangkum dari berbagai sumber:

1. Makanan Tinggi Gula

Makanan dan minuman tinggi gula, seperti yang mengandung madu, gula pasir, gula merah seperti kue dan soda, sebaiknya dihindari oleh pengidap vertigo.

Sebab, mengonsumsi makanan dengan gula terlalu tinggi dapat menyebabkan fluktuasi volume cairan di telinga.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2 3Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button