BANTENRAYA.CO.ID – Artikel ini akan menyajikan jadwal pendaftaran CPNS 2023 terbaru yang bisa anda simak secara lengkap dan resmi.
Infomarsi seputar jadwal pendaftaran CPNS 2023 terbaru bisa anda catat dalam artikel ini.
tentunya, anda yang ingin mengikuti seleksi penerimaan CPNS tak boleh melewatkan informasi jadwal pendaftaran CPNS 2023 terbaru berikut ini.
Seperti yang diketahui, mulanya pendafatran CPNS Tahun 2023 akan dibuka pada Minggu, 17 September 2023.
Namun menurut informasi resmi yang beredar, pendafatran tes CPSN diundur menjadi 20 September 2023.
Hal ini tentu bertujuan agar para peserta yang akan mengiktui seleksi bisa lebih mempersiapkan diri dengan matang.
BACA JUGA:YUHU! 8 Kode Voucher Gojek Hari Ini Minggu 17 September 2023, Siap Mengisi Weekend dengan Hemat
Banyak orang ingin berkontribusi secara langsung kepada negara dan masyarakat melalui pekerjaan di sektor pemerintah. Menjadi PNS adalah salah satu cara untuk melakukannya.
Menjadi PNS seringkali dianggap prestisius di masyarakat Indonesia. Ini dapat memberikan rasa kebanggaan dan penghargaan pribadi kepada individu yang berhasil menjadi CPNS.
Dalam hal ini tak heran jika banyak yang ingin mendaftar dan mengikuti seleksi CPNS Tahun 2023.
BACA JUGA:Nonton Film Retribution yang Asli dan Sub Indo Jangan di LK21 atau Terbit21, Berikut Link Resminya
Perubahan jadwal penerimaan CPNS 2023 diumumkan melalui Surat Plt. Kepala Badan Kepegawaian Negara, Nomor 8871/B-KS/.04.1/SD/K/2023. Berikut adalah jadwal terbaru penerimaan CPNS 2023:
- Pengumuman Seleksi: 19 September – 3 Oktober 2023
- Pendaftaran Seleksi: 20 September – 9 Oktober 2023
- Seleksi Administrasi: 20 September – 12 Oktober 2023
- Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi: 13-16 Oktober 2023
- Masa Sanggah: 17-19 Oktober 2023
- Jawab Sanggah: 17-21 Oktober 2023
- Pengumuman Pasca Sanggah: 20-26 Oktober 2023
- Penarikan Data Final: 27-29 Oktober 2023
- Penjadwalan SKD CPNS: 30 Oktober – 2 November 2023
- Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan Tempat SKD CPNS: 3-6 November 2023
- Pelaksanaan SKD CPNS: 7-16 November 2023
- Pengolahan Nilai SKD CPNS: 14-17 November 2023
- Pengumuman Hasil SKD CPNS: 18-20 November 2023
- Masa Sanggah: 21-23 November 2023
- Jawab Sanggah: 21-25 November 2023
- Pengolahan Nilai SKD CPNS Hasil Sanggah: 24-28 November 2023
BACA JUGA:Link, Jadwal, dan Persyaratan Pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2023
Demikianlah informasinya semoga bermanfaat.***