Keren Habis! 3 Lokasi Prewedding Terbaik di Bandung Dengan Panorama Alam yang Masih Asri

3 lokasi prewedding terbaik di Bandung dengan panorama alam yang masih asri
3 lokasi prewedding terbaik di Bandung dengan panorama alam yang masih asri. (Instagram/@harum_senjaa)

BANTENRAYA.CO.ID – Inilah informasi seputar 3 lokasi prewedding terbaik di Bandung dengan panorama alam yang masih asri.

Berencana menikah di tahun dan ingin mengabadikan foto prewedding sebelum menikah bersama sang kekasih? Ada beberapa tempat di Bandung.

Seperti kita ketahui kota Bandung merupakan kota terbesar ke 3 setelah Jakarta dan Surabaya dan kota ini biasanya di juluki dengan kota kembang.

Bacaan Lainnya

BACA JUGA: Link Baca Sewu Dino (2023) di Twitter, Streaming Nonton Ilegal Banyak Beredar, Ini Cara Nonton yang Aman

Penasaran dengan 3 lokasi prewedding terbaik di Bandung dengan panorama alam yang masih asri? Simak artikel ini sampai selesai.

1. Sukawana

Sukawana plantation tea, lembang Bandung ini, bisa menjadi rekomendasi yang keren abis untuk tempat prewedding kamu.

BACA JUGA: Rekomendasi! 5 Tempat Wisata Paling Terkenal di Banda Aceh dan Tiket Masuk Gratis, Cocok Bareng Keluarga

Panorama perkebunan the yang terihat hijau dan subur, saat berada disana sepanjang mata memandang akan tampak areal kebun yang berkontur, dengan suasana yang sejuk.

Lokasi yang tidak di pungut biaya ini bisa kamu jadikan tempat untuk menghasilkan foto prewedding kamu yang keren abis, namun, tetap instagramable.

2. Cukul Sunrise Point

BACA JUGA: Rating Terbaik! 4 Hotel Murah Harga Dibawah Rp400 Ribu di Batam, Fasilitas Mewah, Strategis, dan View Pantai

Wisata populer untuk melihat matahari terbit di wiayah bandung ini, memiiki pemandangan yang menakjubkan, kawasan wisata yang berada di ketinggian 1600 mdpl,

selain melihat sanrise, pemandangan yang tidak kalah keren nya adalah danau yang dekat dengan villa Jerman.

Tempat ini cocok sekali untuk spot foto prewedding kamu dengan pemandangan yang kece abis, yang pastinya membuat hasil foto yang tidak mengecewakan.

BACA JUGA: Gratis! 10 Link Twibbon Hari Jadi Kota Semarang Ke-476 Desain Aesthetic dan Menarik, Cocok Untuk Status WhatsApp, Instagram, Facebook dan Twitter!

3. Curug Tilu Lewih Opat

Sala satu wisata curug di Lembang ini, memiliki lokasi yang luas dengan berbagai fasiitas kegiatan yang bisa kamu lakukan seperti camping, wisata air terjun dan sungai.

Destinasi wisata favorit bagi wisatawan baik warga setempat atau luar kota ini, memiiki pemandangan alam yang masih asri dan keindahan alam yang menakjubkan, selain itu terdapat beberapa sungai dengan aliran air yang tidak terlalu deras dan dangkal dengan air yang jernih, bisa kamu manfaatkan untuk mencoba mandi disana.

Semua keindahan dan fasilitas yang ditawarkan tempat ini, tentunya bis akamu manfaatkan untuk lokasi prewedding kamu, selain tidak di pungut biaya tiket masuknya juga cukup murah hanya Rp15.000 Rupiah pertiket, kamu sudah bisa mendapatkan hasil foto prewedding yang keren abis.

Itulah tadi 3 lokasi prewedding terbaik di Bandung dengan panorama alam yang masih asri.***

Pos terkait