BANTENRAYA.CO.ID – Baru-baru ini ramai mengenai Konser Album Travis Scott di Piramida Mesir yang menjadi kontroversi oleh banyak orang.
Diketahui konser Album Travis Scott ini akan di adakan di Negara bagian Timur Tengah yakni Piramida Mesir.
Lalu apakah Konser Perilisan Album UTOPIA milik Travis Scott akan seperti Tragedi di Astroworld 2021 silam?
Konser Album Travis Scott ini beredar di ketahui oleh banyak netizen lewat Plaatform Instagram pribadi milik Travis Scott, @travisscott.
BACA JUGA : Sukses Besar! Lagu Solo Seven Jungkook Duduki Puncak Billboard Hot 100, Hingga Banjir Pujian
Konser Album Travis Scott di Piramida Mesir
Dalam postingan tersebut, Travis Scott menginformasikan bahwa dirinya akan tampil di Piramida Giza, Mesir.
Konser Perilisan Album UTOPIA milik Travis Scott akan di adakan pada pada 28 Juli mendatang.
Kemudian Travis Scott dengan membawakan seluruh lagu dari album terbarunya Utopia tersebut.
Meski belum ada informasi lebih lanjut mengenai Utopia, nantinya album ini akan memiliki lima artworks berbeda yang masih belum di-reveal.
Sementara itu untuk tiket nonton pernampilan live Utopia ini berhasil ludes terjual dalam waktu 15 menit.
BACA JUGA : Kabar Terkini! Bobby Joseph Ditangkap Kepolisian lagi: Apakah yang Sebenarnya Terjadi
Antusiasme penggemar Travis Scott
Ini membuktikan bahwa antusiasme besar para penggemar pada rapper berbakat yang akan menampilkan konser livenya.
Dengan habisnya tiket konser tersebut membuktikan bahwa konser Travis Scott sangat di sambut meriah oleh para menggemarnya.
Akan ada sejumlah merchandise yang telah dipersiapkan di antaranta t-shirt, hoodies, sweater, topi.
Bukan hanya itu saja bahkan CD, dan piringan hitam yang akan di kirim dalam kotak khusus dengan berbagai desain.
BACA JUGA : Bikin Haru! Perjuangan Seorang Ibu Ngojek Bawa Anak: Semangat dan Sehat Terus Bu
Seperti yang sudah kita ketahui bahwa sebelum mengadakan konser ini, terdapat kejadian tak terduga pada konser Travis Scott sebelumnya.
Kekhawatiran Tragedi di Astroworld 2021 silam
Kekhawatiran pun muncul akibat peristiwa tragis yang terjadi pada festival musik Astroworld pada 5 November 2021.
Konser yang diadakan di NRG Park di Houston, Texas, Amerika Serikat, mengalami kerumunan besar yang tidak terkendali.
Saat Travis Scott sedang tampil di atas panggung, kerumunan penonton menjadi sangat padat dan mengakibatkan terjadinya banyak korban.
BACA JUGA : TERBARU!!! Lirik Lagu SEVEN Jungkook BTS Ft Latto Lengkap dengan Terjemahan Bahasa Indonesia
Dan tragedi di Astroworld menyisakan duka yang mendalam, dengan 10 penonton tewas dan ribuan orang lainnya mengalami luka-luka.
Kejadian tersebut menjadi perhatian dunia dan menyulut perdebatan tentang keselamatan dalam acara musik besar.
Kini, dengan konser UTOPIA yang akan di gelar kembali di Piramida Giza, Mesir, namun beberapa warganet khawatir bahwa tragedi serupa dapat terjadi lagi.
Dengan penggemar yang berbondong-bondong menyaksikan konser tersebut mungkin akan membentuk kerumunan besar dan meningkatkan risiko kecelakaan.
BACA JUGA : Ungkap Kondisi Diah Risti Kusuma Putri yang Viral? Mantan Model Majalah Dewasa, Sekarang Berubah Drastis!
Pencegahan Keselamatan dan kenyamanan saat konser
Oleh karena itu, di harapkan pihak penyelenggara konser dan keamanan dapat mengambil langkah-langkah pencegahan yang tepat untuk memastikan keselamatan dan kenyamanan seluruh penonton.
Menetapkan peraturan yang ketat terkait kapasitas maksimal penonton, infrastruktur, dan sistem keamanan harus diimplementasikan dengan baik.
Saat itu, Travis Scott sendiri telah menyampaikan dukungannya kepada korban dan keluarga yang terkena dampak tragedi Astroworld pada tahun sebelumnya.
Semoga dengan konser Album Konser Album Travis Scott di Piramida Mesir pada tahun ini dapat berjalan dengan tertib.
BACA JUGA : Niat Puasa Tasua dan Asyura Lengkap Tulisan Arab dan Latin Serta Terjemahanya
Lalu kejadian di Tragedi di Astroworld 2021 silam dapat menjadi pelajaran untuk penyelenggara mengadakan konser memprioritaskan keselamatan dan kenyamanan penonton nantinya.
Karena akan berdampak buruk untuk Industri hiburan di Dunia jika dalam sebuah konser tidak terkendali.
Akan ada kecelakaan yang tidak di inginkan bahkan kematian akan menjadi taruhan jika tidak memperketat aturan dalam menonton konser.
Oleh karena itu mari sama-sama harapkan konser Konser Album Travis Scott di Piramida Mesir akan berjalan dengan tertib dan lancar.
BACA JUGA : Biodata Jungkook BTS Lengkap dengan Perjalanan Karir
Lalu tidak akan ada lagi kejadian yang mengganggu keselamatan dan kesenangan para penggemar musik Travis Scott.
Semoga tidak akan terulang kembali Tragedi di Astroworld 2021, dan dapat menikmati konser dengan perasaan senang dan aman.***