Lirik Lagu Sridevi – ‘Pada Siapa’ yang sedang Trending di Youtube

lirik lagu Sridevi - Pada Siapa
Berikut lirik lagu Sridevi - Pada Siapa (Sumber foto 3D Entertaiment)

BANTENRAYA.CO.ID – Berikut ini terdapat lirik lagu dari Sridevi yang berjudul “Pada Siapa”, dan saat ini sedang trending di Youtube.

Lagu Sridevi yang berjudul “Pada Siapa” saat ini trending 5 di Youtube dan sudah ditonton 617 Ribu kali lebih sejak rilis Oktober 2023.

Tentunya kami sudah menyiapkan lirik lagu Sridevi yang berjudul “Pada Siapa”  jika kalian ingin menyanyikannya.

BACA JUGA:Strong Girl Nam Soon Episode 2 Sub Indo: Spoiler Beserta Link Nonton Bukan Drakorindo, Dramaqu dan Bilibili

Serli Artika Sridevi (lahir 3 September 2008), dikenal juga sebagai Sridevi DA adalah seorang penyanyi dan aktris berkebangsaan Indonesia. Ia merupakan juara pertama D’Academy musim kelima yang ditayangkan di Indosiar pada tahun 2022.

Lagu ini merupakan ciptaan Adibal yang dirilis pada 5 Oktober 2023 di YouTube 3D Entertainment.

Sridevi sendiri merupakan aktris yang pernah membintangi sinetron Magic 5 sekaligus penyanyi yang menjuarai ajang DA5.

BACA JUGA:Pemprov Banten Dapat Bantuan Insentif Rp18 Miliar dari Pemerintah Pusat, Mau Dipakai Buat Apa Kira-kira Cuannya

Mengusung genre dangdut bernuansa musik tango, lagu ini bercerita tentang keresahan seseorang yang mempertanyakan perasaan cinta pasangannya.

“Jadi ini ceritanya seseorang yang sering banget berkeluh kesah, tapi maunya didenger terus, jadi pasangannya mungkin lelah juga ya, lama-lama malah jadi cuek, akhirnya jadi meragukan cinta,” papar Sridevi.

Jika kalian ingin mendengarkan musik Sridevi – “Pada Siapa” tetapi sambil menyanyikannya? tenang aja sudah kami siapkan lirik lagunya.

BACA JUGA:Jadwal Bioskop Cinepolis Mall of Serang Hari Ini Minggu, 8 Oktober 2023, Ada Di Ambang Kematian, The Exorcist, Bangku Kosong

Lirik lagu Sridevi – Pada Siapa

Kubertanya pada siapa
Jika bukan padamu sayang
Engkaulah satu-satunya
Tempatku berkeluh kesah

BACA JUGA:Ancaman Rabies Masih Mengincar Banten Meski Kasus Sudah Menghilangkan Sejak 2011

Kumengadu pada siapa
Jika bukan padamu jua
Engkaulah sandaran jiwa
Curahan hati di kala bimbang

Kalau memang kau tak suka
Jika memang kau tak iba
Biarlah kucoba tuk memendam rasa

Pada siapa kucurahkan
Segala suka dan duka
Bila kau tak sedia menyimpan rasa

BACA JUGA:Jakarta Bakal Alami Fenomena Langka Sehari Tanpa Bayangan, Apa yang Sebenarnya Terjadi?

Kumengadu pada siapa
Jika bukan padamu jua
Engkaulah sandaran jiwa
Curahan hati di kala bimbang

Kalau memang kau tak suka
Jika memang kau tak iba
Biarlah kucoba tuk memendam rasa

Pada siapa kucurahkan
Segala suka dan duka
Bila kau tak sedia menyimpan rasa

BACA JUGA:Kenapa Hari Santri Nasional Diperingati 22 Oktober? Ternyata Ini Alasannya

Kalau memang kau tak suka
Jika memang kau tak iba
Biarlah kucoba tuk memendam rasa

Pada siapa kucurahkan
Segala suka dan duka
Bila kau tak sedia menyimpan rasa

Itulah lirik lagu dari Sridevi yang berjudul “Pada Siapa”, semoga bermanfaat.***

Pos terkait