BANTENRAYA.CO.ID – Berikut ini rekomendasi tempat wisata alam di Pacitan, Jawa Timur dengan panorama alam yang indah dan asri.
Rekomendasi tempat wisata di Pacitan, Jawa Timur adalah pilihan terbaik untuk kamu berlibur di akhir pekan.
Udara yang sejuk, pemandangan yang cantik dan adem di pandang akan kamu dapatkan ketika berlibur ke tempat wisata alam di Pacitan, Jawa Timur.
BACA JUGA: 6 Tempat Wisata Alam di Donggala yang Kekinian dan Eksotis, Cocok Untuk Hilling!
Tersedia berbagai spot foto alam yang menarik dan cocok untuk kamu abadikan ketika berlibur bersama teman-teman maupun pasanganmu.
Berlibur tidak perlu mahal, karena di Pacitan tersedia berbagai tempat wisata alam dengan budget hemat.
Pacitan adalah salah satu Kabupaten yang berada di Provinsi Jawa Timur yang memiliki destinasi wisata alam yang cantik dan sejuk.
BACA JUGA: 3 Pantai Terbaik di Malang Cocok Untuk Tempat Wisata di Akhir Bulan dengan Budget Murah!
Tak heran banyak wisatawan yang berkunjung ke Pacitan hanya untuk menikmati keindahan alam yang luar biasa ini.
Nah jika kamu ingin berlibur ke Pacitan maka rekomendasi tempat wisata alam pada artikel ini bisa kamu jadikan referensi pilihan berlibur yang menyenangkan.
Dengan budget hemat kamu sudah bisa menikmati keindahan alam di Jawa Timur ini dengan nyaman.
Kamu bisa mengajak teman-teman maupun pasanganmu berlibur ke tempat wisata alam di Pacitan ini
Nah maka dari itu berlibur ke Pacitan yuk, dan dapatkan berbagai pengalaman yang berkesan.
Berikut ini rekomendasi tempat wisata alam di Pacitan, Jawa Timur yang indah nan cantik.
1. Pantai Srau
Alamat: Desa Candi, Kecamatan Pringkuku, Kabupaten Pacitan, Jawa Timur
HTM: Rp 5000 per orang
Parkir: Rp 2000 per motor dan Rp 5000 per mobil
BACA JUGA: 5 Tempat Wisata Alam di Palu Sulawesi Tengah dengan Pemandangan Terindah yang Mendunia!
2. Pantai Taman
aLAMAT: Desa Hadiwarno, Kecamatan Ngadirojo, Kabupaten Pacitan, Jawa Timur.
HTM: Rp 5000 per orang
Parkir: Rp 2000 per motor dan Rp 5000 per mobil
BACA JUGA: 4 Rekomendasi Tempat Wisata Alam di Baubau dengan View Memukau dan Eksotis!
3. Pantai Buyutan
Alamat: Desa Widoro, Kecamatan Donorojo, Kabupaten Pacitan, Provinsi Jawa Timur.
HTM: Rp. 5.000 per orang
BACA JUGA: 5 Tempat Wisata Alam di Kupang, NTT yang Viral di TikTok, Pemandangan Memukau dan Cantik!
4. Pantai Klayar
Alamat: Kalak, Sendang, Donorojo, Sendang, Donorojo, Kabupaten Pacitan, Jawa Timur 63554, Indonesia
HTM: Rp. 10.000 per orang
5. Gua Gong
Alamat: Jl. Salam, Salam, Bomo, Kec. Punung, Kabupaten Pacitan, Jawa Timur 63553
HTM: Rp5.000 – Rp20.000
Nah itulah 5 rekomendasi tempat wisata alam di Pacitan yang bisa kamu kunjungi dengan pemandangan yang indah dan memukau.***