Yuki Kato Ngebet Pengen Telur Gulung Saat Jadi Model di JFC Jember, Barbie yang Merakyat!

Capture 2 4
Yuki Kato Ngebet Pengen Telur Gulung Saat Jadi Model di JFC Jember (TikTok @isroatulnaa_)

BANTENRAYA.CO.ID – Viral diberbagai media sosial Yuki Kato yang menjadi model dalam acara JFC sebagai model namun malah ingin telur gulung.

Yuki Kato yang ngebet ingin telur gulung saya menjadi model di JFC itu tentu menjadi sorotan publik.

Saat itu, Yuki Kato tengah menghadiri sebuah acara Jember Fashion Carnaval (JFC) pada Sabtu, 5 Agustus 2023.

Bacaan Lainnya

BACA JUGA:Cover Lagu Seven oleh Reza Darmawangsa Dinotice Jungkook BTS, Reaksinya Bikin Gemes

Acara tersebut digelar di Jalan Sudarman yakni di depan Kantor Pemerintahan Kabupaten Jember hingga Balai Serba Guna (BSG), Kaliwates.

Dalam acara itu juga banyak didatangi oleh para artis papan atas untuk memeriahkan acara tersebut.

Tak ketinggalan seperti artis Prilly Latuconsina, Arumi Bachsin, Jihane Almira, Erica Karlina dan masih banyak artis lainnya ikut serta memeriahkan acara JFC.

BACA JUGA:Link Nonton My Lovely Liar Episode 3 Sub Indo Bukan di Bilibili, Telegram, Lk21 atau Dramaqu

Berbalut dengan gaun merah dan indah dilengkapi dengan sayap berwarna senada, Yuki Kato tampak terlihat cantik.

Yuki Kati menaiki Forklift dengan gaun yang ia kenakan dan terlihat sangat anggun.

Atensinya terus berfokus pada sekitarnya dan malah salfok dengan hal yang tak diduga warganet.

BACA JUGA:Menarik, Unik dan Estetik! 10 Tempat Wisata Glamping di Bogor Bikin Betah dan Gak Mau Pulang, Berikut Alamatnya

Yuki Kato salfok dengan telur gulung dan terlihat ingin sekali memakannya.

Ia juga sempat berteriak dengan wajah lucu apa adanya dan mengatakan telur gulung.

“Waduh, ada telor gulung, ucap Yuli kepada sopir.

BACA JUGA:Rileksasi Pikiran dan Tubuh Saat Malam Hari Hanya dengan Air Mawar, Bisa Bantu Tidur Nyenyak

Dari unggahan video tersebut lantaran menjadi viral dan jadi perbincangan publik.

Sikap Yuki juga dinilai sangat apa adanya dan merakyat.

Netizen tentu banyak memuji aksi dari Yuki Kato tersebut.

BACA JUGA:Viral! Atlet Lari Tak Berpengalaman Cetak Rekor Terburuk, Kementerian Olahraga: Tidak Tau Kenapa Dipilih untuk Berkompetisi

“Barbie yang melokal,” tulis komentar @Dee Shee Merynda

“Auranya mahal banget. Berasa Disney tinker bel,” tulis komentar @goodday cappuciono

“Ternyata dia fokus cari jajanan, gemes banget, ” tulis komentar netizen

BACA JUGA:Bukan Tipu-Tipu! Input Kode Voucher Shopee Hari Ini Senin, 7 Agustus 2023, Diskon dan Cashback Hingga Setengah Harga!

Tak lama setelah itu, petugas keamanan memberikan telor gulung kepada Yuki Kato dan ia menyantak 2 tusuk dengan nikmat tanpa malu.

Bahkan ia juga sempat menawarkan telor gulung tersbut kepada para penonoton.***

Pos terkait