BANTENRAYA.CO.ID – 5 hotel murah daerah Borobudur Magelang disajikan untuk kamu yang tengah mencari penginapan terjangkau.
5 hotel murah daerah Borobudur Magelang ini bisa dijadikan salah satu daftar referensi pilihan kamu ketika berkunjung ke sana.
Tidak sampai jutaan, bahkan daftar yang disajikan dalam artikel ini memiliki kualitas yang baik meski harga ratusan ribu.
Dari daftar hotel yang ada, terdapat salah satu hotel yang paling murah versi Baraya.
Berikut 5 hotel murah dearah Borobudur Magelang versi Bantenraya.co.id dari laman Traveloka.com
1. Griya Bougenville 2
Alamat: Jalan Daranindra Borobudur
Kabupaten Magelang, Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Indonesia, 56553
Fasilitas:
- Meja
- Pancuran
- TV
- Area parkir
- WiFi di area umum
- AC
- Resepsionis 24 jam
- Shower
- Air panas
Tipe ranjang: 1 King Bed (maksimal muat dua orang)
Luas: 36 meter persegi
Waktu checkin: 14.00 WIB
Waktu checkout: 12.00 WIB
Harga permalam: Rp485.000
Penilaian: 8.0
Informasi tambahan:
- Gratis sarapan
- Bebas rokok
- Tidak bisa pengembalian dana dan penjadwalan ulang
BACA JUGA: Spoiler Preman Pensiun 8 Episode 19: Demi Memenuhi Ambisi, Bang Edi Rela Habis-habisan
2. Sinom Borobudur Heritage Hotel
Alamat: Jalan Gang Ngaran Lor, Borobudur , Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Indonesia, 56553
Fasilitas:
- AC
- Air minum kemasan cuma-cuma
- Pembuat kopi / teh
- Televisi
- Desk
- Balkon / teras
- Blackout drapes / curtains
Tipe ranjang: 1 Queen Bed (maksimal muat dua orang)
Luas: 24.5 meter persegi
Waktu checkin: 14.00 WIB
Waktu checkout: 12.00 WIB
Harga permalam: Rp539.000 dari sebelumnya Rp700.000
Penilaian: 8.7
Informasi tambahan:
- Gratis sarapan
- Bebas area rokok
- Tidak bisa pengembalian dana dan pengulangan jadwal
3. Wahid Borobudur
Alamat: Jalan Medang Kamulan Dusun Janan, Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Indonesia, 56553
Fasilitas:
- AC
- Air minum kemasan cuma-cuma
- Pembuat kopi / teh
- Balkon / teras
- Shower
- Toiletries
- Hair dryer
Tipe ranjang: 1 King Bed / 2 Singel Bed (maksimal muat dua orang)
Luas: 24.0 meter persegi
Waktu checkin: 14.00 WIB
Waktu checkout: 12.00 WIB
Harga: Rp496.800 – Rp568.800
Penilaian: 8.5
Informasi tambahan:
- Gratis sarapan
- Tidak bisa pengembalian dana dan penjadwalan ulang
BACA JUGA: Perdalam Kasus Penemuan KIP, Polres Lebak Akan Panggil Pihak Terkait
4. OYO 598 Udan Mas Guesthouse& Gallery
Alamat: Kp. Brojolan RT. 02 / 01, Jalan Jendral Sudirman, Borobudur, Dusun 1, Wanurejo, Borobudur, Magelang, Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Indonesia, 56553
Fasilitas:
- AC
- Televisi
- Shower
- Desk
Tipe ranjang: 1 Double Bed (maksimal muat dua orang)
Luas: 16.0 meter persegi
Waktu checkin: 14:00 – 21:00 WIB
Waktu checkout: 01:00 – 12:00 WIB
Harga: Rp143.543 dari semula Rp184.029
Penilaian: 8.5
Informasi tambahan:
- Tanpa sarapan
- Tidak bisa pengembalian dana dan penjadwalan ulang
BACA JUGA: 6 Manfaat Kurma yang Disantap Ketika Jelang Berbuka, Kamu Wajib Tahu!
5. Balkondes Duta Menoreh
Alamat: Jl. Giri Tengah No.KM. 105, Dusun V, Tanjungsari, Kec. Borobudur, Magelang, Jawa Tengah 56553, Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Indonesia, 56553
Fasilitas:
- AC
- Teras
- Area parkir
- Layanan kamar
- WiFi di area umum
- WiFi gratis
Tipe ranjang: 1 Queen Bed (maksimal muat dua orang)
Luas kamar: 24.0 meter persegi
Waktu checkin: 14.00 – 21.00 WIB
Waktu checkout: 08.00 WIB – 12.00 WIB
Harga: Rp477.400 dari semula Rp770.00
Penilaian: –
Informasi tambahan:
- Tanpa sarapan
- Tidak bisa pengembalian dana dan penjadwalan ulang
Demikian informasi ini semoga bermanfaat.
DISCLAIMER: Adapun harga maupun sarana dan prasaran serta syarat dan ketentuan yang berlaku bisa saja mengalami perubahan sesuai kebijakan dari masing-masing hotel. ***