Trending

All That We Loved Episode 3 dan 4: Go Yoo dan Han So Yeon Semakin Dekat, Joon Hee Merasa Terasingkan? Simak Sinopsis dan Link Nonton All That We Loved Legal

BANTENRAYA.CO.ID – Drama Korea All That We Loved episode 3 dan 4 sudah tayang hari ini di VIU Indonesia Sabtu, 13 Mei 2023.

Di artikel ini akan dibahas sinopsis drama Korea All That We Loved episode 3 dan 4 beserta dan link nonton legal yang tertera di akhir artikel.

Setelah episode 3 dan 4 tayang, penonton All That We Loved semakin bingung setelah dibawa perasaan sedih dan senang saat melihat tayangan episode baru.

Penonton masih khwatir akan ada yang meninggal di antara kedua sahabat dekat itu. Namun apakah benar akan ada yang meninggal? atau hanya belum ditampilkan saja versi dewasa salah satu karakter?

BACA JUGA: Lanjut Nonton Drama Korea My Perfect Stranger Episode 4: Yoon Hae Joon dan Baek Yoon Young Saling Menaruh Curiga

Dalam episode 1 dan 2 diceritakan kisah persahabatan Go Yoo dan Go Joon Hee dari kecil. Mereka bertemu di rumah sakit tempat orang tua Go Yoo bekerja.

Saat itu, kakak laki-laki Go Joon Hee sakit dan harus dirawat di rumah sakit. Go Yoo kemudian mempertemukan Go Joon Hee dan kakaknya yang merindukannya.

Dengan begitulah akhirnya keduanya menjadi sahabat yang kompak dan mendukung satu sama lain hingga remaja.

Karena memiliki fisik yang lemah, Go Joon Hee kerap mengalami sakit di bagian kepala dan kehilangan fokus. Hal tersebut sangat mengganggunya.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2 3Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button