BANTENRAYA.CO.ID – Untuk menyempurnakan amalan sunahmu di akhir puasa Ramadhan, jangan lupa membaca zikir dan doa setelah sholat Istikharah.
Sholat Istikharah di saat akhir puasa Ramadhan merupakan amalan sunah yang kerap seseorang lakukan untuk meminta petunjuk dari Allah Swt.
Sementara mengutip Bantneraya.co.id dari berbagi sumber, jika di akhir puasa Ramadhan terdapat 21 Amalan Sunnah yang terbukti dahsyat setelah Sholat Istikharah di bulan Ramadhan adalah sebagai berikut:
BACA JUGA: Hotel Murah di Anyer Serang, Punya Pantai Paling Indah dengan Harga Dibawah Rp350 Ribu
Doa setelah Sholat Istikharah menurut Sunah
Pertama, ada doa pendek setelah sholat Istikharah yang konon dianjurkan oleh Rasulullah saw.
Bacaannya cukup mudah untuk kamu hafalkan, yakni sebagai berikut:
اللَّهُمَّ إِنِّيْ أَسْتَخِيْرُكَ بِعِلْمِكَ، وَأَسْتَقْدِرُكَ بِقُدْرَتِكَ، وَأَسْأَلُكَ مِنْ فَضْلِكَ الْعَظِيْمِ، فَإِنَّكَ تَقْدِرُ وَلاَ أَقْدِرُ، وَتَعْلَمُ وَلاَ أَعْلَمُ، وَأَنْتَ عَلاَّمُ
الْغُيُوْبِ. اَللَّهُمَّ إِنْ كُنْتَ تَعْلَمُ أَنَّ هَذَا اْلأَمْرَ -وَيُسَمَّى حَاجَتَهُ- خَيْرٌ لِيْ فِيْ دِيْنِيْ وَمَعَاشِيْ وَعَاقِبَةِ أَمْرِيْ فَاقْدُرْهُ لِيْ وَيَسِّرْهُ لِيْ ثُمَّ بَارِكْ لِيْ فِيْهِ، وَإِنْ كُنْتَ تَعْلَمُ أَنَّ هَذَا اْلأَمْرَ شَرٌّ لِيْ فِيْ دِيْنِيْ وَمَعَاشِيْ وَعَاقِبَةِ أَمْرِيْ فَاصْرِفْهُ عَنِّيْ وَاصْرِفْنِيْ عَنْهُ وَاقْدُرْ لِيَ الْخَيْرَ حَيْثُ كَانَ ثُمَّ أَرْضِنِيْ بِهِ
BACA JUGA: 21 Hotel Murah di Bekasi, Dekat Kawasan Industri dengan Tarif Dibawah Rp200 Ribu
Latin: Allahumma inni astakhiruka bi ilmika, wa astaqdiruka bi qudratika, wa as-aluka min fadhlika, fa innaka taqdiru wa laa aqdiru, wa talamu wa laa alamu, wa anta allaamul ghuyub. Allahumma fa-in kunta talamu hadzal amro (menyebutkan persoalannya) khoiron lii fii aajili amrii wa aajilih (aw fii diinii wa maaasyi wa aqibati amrii) faqdur lii, wa yassirhu lii, tsumma baarik lii fiihi. Allahumma in kunta talamu annahu syarrun lii fii diini wa maaasyi wa aqibati amrii (fii aajili amri wa aajilih) fash-rifnii anhu, waqdur liil khoiro haitsu kaana tsumma rodh-dhinii bih.
BACA JUGA: Wajib Kunjungi! 15 Hotel Murah Dibawah Rp100 Ribu di Kota Salatiga
Artinya: “Ya Allah, sesungguhnya aku meminta pilihan yang tepat kepada-Mu dengan ilmu pengetahuan-Mu dan aku mohon kekuasaan-Mu (untuk mengatasi persoalanku) dengan kemahakuasaan-Mu. Aku mohon kepada-Mu sesuatu dari anugerah-Mu Yang Maha Agung, sesungguhnya Engkau Mahakuasa, sedang aku tidak kuasa, Engkau mengetahui, sedang aku tidak mengetahuinya dan Engkau adalah Maha Mengetahui hal yang ghaib. Ya Allah, apabila Engkau mengetahui bahwa urusan ini …(bisa menyebut persoalannya).. lebih baik dalam agamaku, dan akibatnya terhadap diriku sukseskanlah untuk ku, mudahkan jalannya, kemudian berilah berkah.”
Amalan Doa Sunah.
Sementara mengutip dari buku Sukseskan Bisnismu dengan 21 Amalan Sunnah yang Terbukti Dahsyat karya Ahmad Jarifin, doa setelah sholat Istikharah adalah sebagai berikut:
Berikut bacaan zikir tersebut selengkapnya:
BACA JUGA: 15 Hotel Murah di Pusat Kota Bogor, Harga Dibawah Rp200 Ribu Per Malam Dijamin Nyaman dan Bersih
Yaa Hadii (Yang Maha Memberi Petunjuk)
Yaa Rahmaan (Dzat Yang Maha Pengasih)
Yaa Fataah (Yang Maha Membuka)
BACA JUGA: Hotel Murah di Pusat Kota Bandung Jawa Barat, Harga Rp85 Ribu dengan Fasilitas Lengkap
Harapannya, setelah membaca zikir tersebut, pertanyaanmu akan segera mendapat jawaban dari Allah Swt.
Lantas kapan Waktu yang Tepat untuk Salat Istikharah?
Sejatinya, Rasulullah saw. tidak memberi batasan waktu tertentu untuk amalan sunah ini.
BACA JUGA: 7 Rekomendasi Hotel Murah di Lampung Dijamin Bikin Betah Harga Mulai Dari 100 Ribuan
Kamu bisa mengerjakannya kapan saja selama bukan waktu yang dilarang untuk mengerjakan salat.
Waktu yang terlarang ini adalah sore hari di antara salat Ashar dengan Magrib dan setelah tepat salat subuh sebelum matahari terbit.
Namun, idealnya kamu menunaikan dua rakaat salat Istikharah di sepertiga malam, beriringan dengan salat Tahajud.
BACA JUGA: Jelang Lebaran, Bookingan Hotel di Banten Penuh
Tujuannya adalah agar Allah Swt. bisa segera memberikan jawaban melalui mimpi atau bunga tidur.
Selain itu, malam yang sepi akan membantumu untuk beribadah dengan lebih khusyuk.***