Apakah 2 Juni Libur atau Tidak? Ternyata Ini Pernyataan Terbaru SKB 3 Menteri, Jawabannya Bikin Hati Deg-degan

2 Juni 2023
Ilustrasi. Penjelasan SKB 3 Menteri terbaru mengenai 2 Juni 2023 libur atau tidak (Freepik.com/Freepik)

BANTENRAYA.CO.ID – Belum lama ini, tidak sedikit warganet yang membicarakan persoalan 2 Juni libur atau tidak.

Sebagian orang menyangkan bahwa 2 Juni merupakan hari libur.

Namun, sebagian yang lainnya merasa masih bingung dengan pernyataan yang bersilewaran di media sosial terkait 2 Juni libur.

Bacaan Lainnya

BACA JUGA: 2 Juni Libur atau Tidak? Berikut Penjelasannya, Ternyata Memperingati Hari Ini

Lantaran hal ini menjadi pertanyaan dari sebagian masyarakat Indonesia di media sosial, di sini akan memberikan jawaban mengenai apakah benar 2 Juni libur.

Untuk menjawab pertanyaan tersebut, kita mesti melihat putusan dari Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 Menteri yang telah menetapkan jauh-jauh hari tentang hari libur nasiona dan cuti bersama tahun 2023.

Dalam SKB 3 Menteri (Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan dan Menteri PAN RB) Nomor 1066, 3, 3 Tahun 2022 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023 menyatakan ada 16 hari libur nasional dan 8 hari cuti bersama.

BACA JUGA: 2 Juni 2023 Hari Libur atau Bukan Sih? Yuk Atur Lagi Pengajuan Cuti Kamu ke Perusahaan Sebelum Menyesal

Keputusan SKB 3 Menteri terkait hari libur nasional dan cuti bersama ini menjadi pedoaman bagi instansi baik pemerintah maupun swasta.

“Diharapkan dapat menjadi pedoman bagi unit kerja/satuan organisasi/lembaga/perusahaan serta sebagai informasi bagi masyarakat umum terkait hari Libur Nasional dan pelaksanaan Cuti Bersama Tahun 2023,” himbauan SKB 3 Menteri, dikutip Bantenraya.co.id dari situs JDIH Kemenko Bidang Kemaritiman dan Investasi.

Lantas adakah daftar lengkap mengenati 16 hari libur nasional dan 8 hari cuti bersama 2023?

BACA JUGA: Jemaah Haji Kota Serang Berangkat Mulai 12 Juni 2022

Tentunya ada. Berikut di bawah ini daftar lengkap 16 hari libur nasional dan hari cuti bersama 2023:

Libur Nasional 2023

1. tanggal 1 Januari 2023, Tahun Baru;

2. tanggal 22 Januari 2023, Tahun Baru Imlek;

BACA JUGA: Bikin Melongo! Berikut Besaran Gaji Direktur PT Krakatau Steel, Bisa Traktir Gorengan Seluruh Warga Banten

3. tanggal 18 Februari 2023, Memperingati Isra Miraj;

4. tanggal 22 Maret 2023, Hari Raya Nyepi;

5. tanggal 7 April 2023, Wafat Isa Almasih;

6. tanggal 22-23 April 2023, Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah;

BACA JUGA: Link Baca Novel Princess and The Boss Format PDF Full Gratis Karya Junieloo

7. tanggal 1 Mei 2023, Hari Buruh;

8. tanggal 18 Mei 2023, Kenaikan Isa Almasih;

9. tanggal 1 Juni 2023,Hari Pancasila;

10. tanggal 4 Juni 2023, Hari Raya Waisak;

BACA JUGA: BORONG! Katalog Promo Per Minggu Indomaret 14-16 Mei 2023:Minyak Goreng Sampai Camilan Semua Diskon Besar

11. tanggal 29 Juni 2023, Hari Raya Idul Adha 1444 Hijriah;

12. tanggal 19 Juli 2023, Tahun Baru Islam;

13. tanggal 17 Agustus 2023, HUR RI Ke-78;

14. tanggal 28 September 2023, Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW;

BACA JUGA: Klaim Sekarang! Kode Redeem FF 12 Mei 2023 Dapatkan Skin Bundle hingga Diamonds Gratis dari Garena

15. tanggal 25 Desember 2023, Hari Raya Natal.

Cuti Bersama 2023

1. tanggal 23 Januari 2023, Cuti Bersama Perayaan Tahun Baru Imlek;

2. tanggal 23 Maret 2023, Cuti Bersama Hari Raya Nyepi;

BACA JUGA: Jadwal Film Bioskop Hari Ini Jumat, 12 Mei 2023 dan Harga Tiket di Serang dan Cilegon, Masih Ada Hello Ghost dan Evil Dead Rise!

3. tanggal 21, 24, 25, 26 April 2023, Cuti Bersama Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah;

4. tanggal 2 Juni 2023, Cuti Bersama Hari Raya Waisak; dan

5. tanggal 26 Desember 2023, Cuti Bersama Hari Raya Natal.

Melihat daftar hari libur nasional dan cuti bersama di atas, Anda dapat mengetahui bahwa pada 1 Juni yang diperingati sebagai Hari Pancasila merupakan hari libur nasional.

BACA JUGA: 15 Link Twibbon Harlah Ke 73 Fatayat NU, Desain Cantik dan Rancak, Siapkan Foto Terbaikmu!

Sementara itu, pada 2 Juni, besoknya, merupakan hari cuti bersama sebagai Hari Raya Waisak.

Sehingga, pada Kamis 1 Juni-Jumat 2 Juni 2023 adalah hari libur.

Sebab, 3 Juni dan 4 Juni adalah hari Sabtu dan Minggu, sehingga pada awal Juni terdapat libur yang cukup panjang.

BACA JUGA: Joseon Attorney A Morality Episode 13 Sub Indo: Link Nonton Full Movie Beserta Spoiler Bukan Dramaqu, Bilibili dan LK21

Tentunya ini kesempatan buat kalian untuk sedari dini merancang kegiatan apa yang cocok diisi pada hari libur panjang tersebut.

Sebagai informasi tambahan, pada 2 Juni juga diperingati sebagai Hari Kesaktian Pancasila.***

Pos terkait