BANTENRAYA.CO.ID – Informasi link pengumuman hasil seleksi administasi BUMN 2023 tersedia berikut ini.
Bagi yang mendaftar secara online, harus mengetahui lulus atau tidaknya dalam tahap seleksi administasi BUMN 2023.
Pengumunan seleksi administasi BUMN 2023 merupakan tahap awal untuk pelamar membuka pintu gerbang utama menuju tahap selanjutnya.
BACA JUGA: Pembangunan Rumah Dinas Kejari Cilegon Dianggarkan Rp 2,9 Miliar
Diketahui, Pendaftaran rekrutmen bersama BUMN 2023 resmi ditutup, registrasi online dan seleksi administrasi dibuka mulai 11 hingga 20 Mei 2023.
Pelaksaan rekrutmen Bersama BUMN 2023 dilangsungkan tanpa biaya alias gratis.
Apabila ada informasi terkait bayaran perekrutan tersebut itu merupakan bukan dari pihak penyelenggara panitia FHCI BUMN.
Untuk mendaftar berikut tersedia link dari laman resmi FHCI BUMN untuk bisa anda gunakan.
Setelah dinyatakan lulus berikut jadwal tahap selanjutnya yang dikutip Bantenraya.co.id dari laman resmi FHCI BUMN.
-11 Mei – 20 Mei 2023:
Registrasi Online & Seleksi Administrasi
BACA JUGA: Tips Terhindar Serangan Sakit Uluhati atau Jantung Bagi Jemaah Haji saat Berada di Makkah
-Juni 2023:
Pengumuman Hasil Registrasi Online
-12 Juni – 20 Juni 2023:
Tes Online Tahap 1
D-III, D-IV/S-1, S-2 : Tes Kemampuan Dasar (TKD) & Tes AKHLAK
SMA/Sederajat : Tes Kemampuan Dasar (TKD)
-Juli 2023:
Pengumuman Tes Online Tahap 1
-16 Juli – 20 Juli 2023:
Tes Online Tahap 2
BACA JUGA: Sinopsis, Nonton Doctor Cha Episode 16 Sub Indo Tamat: dr Cha Beri Kesempatakan ini Kepada dr Roy?
D-III, D-IV/S-1, S-2 : Tes Bahasa Inggris
SMA/Sederajat : Tes AKHLAK
-Agustus 2023:
Pengumuman Tes Online Tahap 2
-9 Agustus – 24 Agustus 2023:
Tes Seleksi di BUMN
Tes Kompetensi Bidang (TKB), User Interview, Social Media Analitic, Digital Mindset dan Medical Check-Up (MCU)
-Agustus 2023:
Pengumuman Final Calon Pegawai BUMN
-Inaugurasi
Klik DI SINI untuk link pengumunan hasil seleksi aministrasi rekrutmen bersama BUMN 2023.***