Kumpulan Pantun Hari Buruh 2023, Menggelorakan Semangat dan Motivasi Sangat Cocok jadi Caption Medsos dan WA

Berikut kumpulan pantun Hari Buruh 2023
Inilah kumpulan pantun Hari Buruh 2023 spesial untuk para buruh. (Freepik/freepik)

BANTENRAYA.CO.ID – Artikel ini memuat kumpulan pantun Hari Buruh 2023 yang mengelorakan semangat dan motivasi, sangat cocok dibagikan di berbagai media sosial.

Peringatan Hari Buruh atau May Day secara rutin diperingati setiap tahunnya pada tanggal 1 Mei.

Di tahun ini, Hari Buruh atau May Day diperingati pada Senin, 1 Mei 2023, tema Hari Buruh tahun 2023 adalah “Solidaritas Global untuk Hak-hak Pekerja”.

Bacaan Lainnya

Baca Juga: 15 Ucapan Selamat Hari Buruh atau May Day 2023, Penuh Motivasi dan Membakar Semangat, Keren untuk jadi Caption Medsos

Hal ini dimaksudkan untuk memperkuat kesatuan dan persatuan antar pekerja di seluruh dunia, dan untuk memperjuangkan hak-hak yang masih diabaikan di berbagai negara, seperti hak upah yang adil, perlindungan tenaga kerja, dan kesetaraan gender di tempat kerja.

Untuk memperingati Hari Buruh atau May Day, yang bertepatan dengan tanggal 1 Mei 2023, terdapat berbagai cara yang bisa dilakukan.

Salah satu diantaranya berbagi berkirim pantun bertemakan Hari Buruh 2023 diberbagai media sosial.

Baca Juga:  GRATIS! 17 Twibbon Hari Buruh 2023, Desain Keren dan Kekinian Cocok Diunggah di Media Sosial untuk Rayakan May Day

Pantun Hari Buruh 2023 dapat dibagikan lewat media sosial, seperti Instagram, Facebook, dan Twitter atau WhatsApp.

Berikut ini adalah kumpulan pantun Hari Buruh, 1 Mei 2023 dikutip Bantenraya.co.id dari berbagai sumber:

Pantuh Hari Buruh May Day 2023

Pasta gigi lupa ditaruh
Sikat kaki jumlahnya sepuluh
Selamat memperingati hari Buruh
Bangun negeri dengan segenap peluh

Baca Juga:  12 Ucapan Selamat Datang Bulan Mei 2023, Sambut Bunga Bermekaran Saat Musim Semi

Ibu guru menjadi penyuluh
Memberi ilmu walau tak disuruh
Kaum buruh tak mau banyak mengeluh
Hanya ingin adil secara menyeluruh

Kue cokelat tinggal separuh
Bentuknya pecah saat terjatuh
Tetap semangat wahai kaum buruh
Berkontribusilah secara utuh

Baca Juga:  WAJIB DATANG! 3 Tempat Wisata di Cikarang yang Cocok untuk Dikunjungi Bersama Keluarga Saat Akhir Pekan

Naik ke gunung pasang bendera
Bendera indah di Jayapura
Jika kaum buruh sejahtera
Bangsa pun kan kuat bergelora

Langit pagi bergemuruh
Hujan datang airnya keruh
Meski kami kaum buruh
Kami punya banyak pengaruh

Baca Juga:  3 Tempat Wisata Alam di Kediri Terbaru dan Menjadi Favorit untuk Dikunjungi Bersama Keluarga pada Saat Libur

Demikian informasi kumpulan pantun Hari Buruh 2023 yang mengispirasi, bangkitkan semangat dan motivasi, cocok dibagikan di berbagai media sosial.***

Pos terkait