BANTENRAYA.CO.ID – Subadri Ushuludin resmi menjabat Wakil Walikota Serang pada 5 Desember 2018.
Subadri Ushuludin menjabat Wakil Walikota Serang usai memenangkan Pilkada Kota Serang periode 2018-2023.
Subadri Ushuludin dilantik bersama Walikota Serang Syafrudin di Keraton Surosowan, Banten Lama, Kelurahan Banten, Kecamatan Kasemen, Kota Serang.
BACA JUGA : Lebih Dekat dengan Sosok Walikota Serang Syafrudin yang Ramah dan Hangat, Ini Profil Lengkapnya
Kini karir Subadri Ushuludin sebagai Wakil Walikota Serang menapaki masa akhir jabatannya di tahun 2023 ini.
Subadri Ushuludin akan mengakhiri masa jabatannya sebagai Wakil Walikota Serang pada 5 Desember 2023.
Sebelum mengakhiri jabatannya, Subadri Ushuludin merupakan mantan Ketua DPRD Kota Serang periode 2014.
Tak hanya itu, Kang Badri panggilan akrab Subadri Ushuludin pun rupanya eks di salah satu perusahaan CV Jati Diri.
Subadri Ushuludin pun aktif di beberapa organisasi. Beberapa organisasi yang diikuti oleh Subadri Ushuludin di antaranya Bandung Karate Club (BKC), Pembina KONI Kota Serang, Ketua Harian Partai Golkar, Dewan Pembina Pencak Silat Pagar Nusa.
Profil Lengkap Subadri Ushuludin
H. SUBADRI USHULUDIN, SH, M.Si
Data Pribadi
NIK
3673050504730002
Tempat / Tanggal Lahir
Serang, 05 April 1973
Usia
50 Tahun
Agama
Islam
Status Perkawinan
Kawin
Hobi
Sepak Bola dan Diskusi
Alamat Rumah
Lingkungan Bogeg RT/RW, 02/02 Kelurahan Banjar Agung, Kecamatan Cipocok Jaya, Kota Serang 42121
BACA JUGA : Ikhlas Wahyu Roby Pimpin IMC Kedutaan UIN SMH Banten, Siapkan Program Khusus untuk Segera Dieksekusi
Moto Hidup
Sebaik-baik Manusia adalah yang bermanfaat bagi orang lain
Riwayat Pendidikan
SD
1987 – 1990
SDN Banjar Agung
SMP
1991 – 1993
MTS Nurul Falah
SMA
2009 – 2011
SMA Persamaan Kuntum Mekar Serang
S1
2012 – 2016
Universitas Islam Azzahra Islam Jakarta
BACA JUGA : Cuma Buka Sabtu dan Minggu, Intip Warung Si Doel Milik Rano Karno Bakal Calon Gubernur Banten 2024
Riwayat Pekerjaan
Ketua
2014
DPRD Kota Serang
Karyawan
2010
PT. Gasbumi Sarana Karya
Karyawan
2005
PT. Usaha Jaya Petrotes JAYA
Direktur
2007 – 2013
CV. Jati Diri
BACA JUGA : Mundur Duluan, Ini Alasan Wakil Walikota Serang Subadri Mundur dari Jabatannya
Riwayat Organisasi
Ketua
2017 – Sekarang
Bandung Karate Club
Ketua Harian
2016 – Sekarang
Partai Golongan Karya Kota Serang
Dewan Pembina
2015 – 2019
Komite Olahraga Nasional Indonesia
Dewan Pembina
2017 – 2022
Pencak Silat Pagar Nusa Kota Serang
BACA JUGA : Berhasil Rebut Posisi Walikota, Helldy Agustian Ajak Ribuan Kader Lengserakan Golkar dari Tahta Legislatif
Wakil Ketua
2015 – Sekarang
Karang Taruna Provinsi Banten
Manager
2015 – 2017
Sepak Bola Serang Jaya
Dewan Pakar
2016 – Sekarang
LPM Kota Serang
Dewan Pembina
2017 – 2022
Pencak Silat Pagar Nusa Kota Serang
Ketua Forum
2005 – Sekarang
Pemuda Cipocok Jaya Kota Serang
Itulah sekelumit profil Wakil Walikota Serang Subadri Ushuludin yang dikutip Bantenraya.co.id dari serangkota.go.id. *