Honda Banten Catat Penjualan 1.000 Unit

Bantenraya.co.id – PT Mitra Sendang Kemakmuran (MSK) sebagai main diler penjualan sepeda motor Honda di Banten,

resmi meluncurkan varian terbaru Honda Beat dengan meningkatkan fitur keamanan.

Meski baru diluncurkan, produk skutik sejuta umat ini langsung diserbu oleh masyarakat Banten,

dengan mencatatkan penjualan hingga 1.000 unit Honda Beat dari semua tipe dan tahun produksi.

Lampu PJU di Jalan Cikampak Kota Serang Nyaris Roboh Bahayakan Pengguna Jalan

General Manager PT MSK Elfa Ridhaswara mengatakan, kehadiran Honda Beat menjadi tulang punggung perusahaan,

sebab sepeda motor tersebut menjadi produk dengan market share paling tinggi dibandingkan tipe lainnya.

“Kalau kita lihat, memang Honda Beat ini memiliki market share 36 persen hingga 40 persen,

dan masih menjadi backbone kita di penjualan,” kata Elfa kepad awak media, di Alun-Alun Kota Serang, Minggu (23 Juni 2024).

Taman Taktakan Kota Serang Memprihatinkan

Kendati mendapatkan atensi yang tinggi, penjualan Honda Banten secara keseluruhan hingga bulan Mei 2024 mengalami penurunan dibandingkan dengan tahun sebelumnya.

“Kalau dilihat sampai Mei kita baru menjual 12.000 unit, sedang di tahun lalu itu 14.000 unit, ini turun sekitar 2.000 an,” jelas Elfa.

Penurunan tersebut dipicu oleh daya beli masyarakat yang juga ikut turun, akibat kondisi cuaca yang

mengakibatkan masa panen mundur serta adanya momen pemilihan presiden.

Airin Dapat Kekuatan Jokowi dan Prabowo

“Jika dilihat kondisi ekonomi sepertinya normal, namun daya beli masyarakat menurun.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button